Adik Presiden MBZ Meninggal Dunia, Uni Emirat Arab Berkabung Nasional 3 Hari

Nhico
Nhico

Kamis, 27 Juli 2023 15:28

Adik MBZ Meninggal Dunia.(F-INT)
Adik MBZ Meninggal Dunia.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, UEA Perwakilan penguasa Abu Dhabi di Uni Emirat Arab (UEA), Sheikh Saeed bin Zayed Al Nahyan, yang juga merupakan adik laki-laki dari Presiden Sheikh Mohamed bin Zayed Al Nahyan (MBZ), meninggal dunia dalam usia 58 tahun.

Sheikh Saeed meninggal dunia setelah menderita beberapa masalah kesehatan.

Seperti dilansir Al Arabiya dan Khaleej Times, Kamis (27/7/2023), kantor kepresidenan UEA seperti dikutip kantor berita WAM mengumumkan masa berkabung nasional selama tiga hari, yang dimulai pada Kamis (27/7) dan berakhir pada Sabtu (29/7) mendatang.

Pengibaran bendera setengah tiang sebagai wujud penghormatan juga diimbau untuk dilakukan di UEA selama masa berkabung tiga hari tersebut.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Nasional16 Januari 2025 10:36
Wajib Ditaati! Arab Saudi Keluarkan 7 Aturan Jemaah Haji Indonesia 2025
Pedomanrakyat.com, Arab Saudi – Indonesia dan Arab Saudi telah menyepakati Nota Kesepahaman (MoU) terkait penyelenggaraan ibadah haji untuk mus...
Metro16 Januari 2025 09:53
Kepala Disnakertrans Sulsel Jayadi Nas Dorong Edukasi K3 dan Kepatuhan Perusahaan Cover BPJS-TK untuk Pekerja
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Sulsel terus mendorong edukasi pentingnya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)...
Ekonomi16 Januari 2025 09:50
Tersedia 257 Ribu Ton di Gudang Bulog, Pj Gubernur Prof Fadjry Djufry Pastikan Stok Beras Sulsel Aman
Pedomanrakyat.com, Makassar – Penjabat Gubernur Sulsel, Prof Fadjry Djufry, memastikan stok beras Sulsel aman untuk satu tahun ke depan. Saat ...
Edukasi16 Januari 2025 09:40
Himaprodi PBSI Sowan ke Bupati Sidrap Terpilih Syaharuddin Alrif, Sampaikan Rencana Kegiatan Baksos di Jeneponto
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pengurus Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) UNM Makassar, sowan ke Bup...