Anggota DPRD Makassar Abdul Wahid Ingatkan Kawasan Tanpa Rokok Adalah Tanggung Jawab Bersama

Nhico
Nhico

Rabu, 24 Mei 2023 17:47

Anggota DPRD Makassar Abdul Wahid Ingatkan Kawasan Tanpa Rokok Adalah Tanggung Jawab Bersama

Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota DPRD Kota Makassar, Abdul Wahid menganggap seluruh pihak punya tugas dan tanggung jawab dalam menerapkan aturan kawasan tanpa rokok (KTR).

Sebab menurutnya, dalam mewujudkan pola hidup sehat dan lingkungan sehat sudah menjadi kesepakatan bersama baik masyarakat maupun pemerintah.

“Kawasan tanpa rokok ini adalah tanggung jawab kita semua dalam mewujudkan area bebas dari asap rokok,” kata Wahid saat Sosialisasi Perda nomor 4 tahun 2013 tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR), di Hotel Harper Makassar, Rabu (24/5/2023).

 

 Komentar

Berita Terbaru
Politik20 Oktober 2024 14:23
Andi Sudirman Kenakan Baju Adat Toraja di Rapat Paripurna 355 Tahun Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Gubernur Sulawesi Selatan Periode 2021-2023, Andi Sudirman Sulaiman mengahdiri Rapat Paripurna dalam rangka 355 Ta...
Politik20 Oktober 2024 09:42
Warga Membludak Hadiri Kampanye Irwan-Sudirman, Aan Anugrah: Ini Menunjukkan Kemenangan Kita di Pilkada Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ribuan Masyarakat antusias dan bersemangat menghadiri kampanye dialogis bersama calon Bupati dan wakil Bupati Pinra...
Daerah19 Oktober 2024 23:59
Kampanye di Panaikang, Kanita Kahfi: Saya Pasang Badan untuk Kelompok Disabilitas
Pedomanrakyat.com, Bantaeng – Pasangan calon Bupati Bantaeng nomor urut dua, DR Ilham Azikin – Nurkanita M Kahfi makin massif melakukan so...
Daerah19 Oktober 2024 23:54
Paslon 02 IAKAN Bantaeng Komitmen Lanjutkan Program Seragam Sekolah Gratis hingga SMA Plus Beasiswa Kuliah
Pedomanrakyat.com, Bantaeng – Pasangan cabup-cawabup Bantaeng 02, Ilham Azikin-Kanita Kahfi (IAKAN), berkomitmen melanjutkan pembangunan sumber daya...