Bagnaia Blak-blakan Butuh Bantuan Pembalap Lain untuk Juara MotoGP: Kami Berada di Level Berbeda

Nhico
Nhico

Senin, 04 November 2024 17:44

Francesco Bagnaia dan jorge martin.(F-INT)
Francesco Bagnaia dan jorge martin.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Malaysia – Juara bertahan MotoGP Francesco Bagnaia tak memungkiri membutuhkan bantuan pembalap lain demi mempertahankan gelar pada musim ini.

Bagnaia kini mengoleksi 461 poin atau tertinggal 24 poin dari Jorge Martin. Kondisi itu membuat posisinya berada di bawah tekanan, dan Martin di atas angin.

Pembalap Lenovo Ducati itu masih melihat kemungkinan meraih gelar juara musim ini dengan bantuan pembalap lain.

“Kami masih memiliki kesempatan. Kami benar-benar membutuhkan bantuan dari yang lain karena ada kesempatan menang dan dia akan finis kedua karena kami berada di level yang berbeda,” ucap Bagnaia dilansir dari Crash.

Pembalap yang sudah mengoleksi dua gelar juara dunia MotoGP itu bahkan menyatakan siap memberi bantuan slipstream atau kecepatan dari posisi terdepan agar pembalap yang di belakang bisa melaju kencang tanpa tenaga penuh.

 Komentar

Berita Terbaru
Nasional21 November 2024 23:38
Daftar Lengkap 5 Pimpinan KPK dan Dewas Terpilih Periode 2024-2029
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Usai merampungkan uji kelayanan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap calon pimpinan (capim) dan calon anggo...
Politik21 November 2024 22:54
Pakai Baret Oranye, Anies Hadir di Apel Siaga Pramono-Rano, Acungkan 3 Jari-Beri 3 Pesan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Eks Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, hadir dalam kampanye cagub Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno...
International21 November 2024 22:43
Pengadilan Kriminal Internasional Terbitkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Yoav Gallant!
Pedomanrakyat.com, Israel – Pengadilan Kriminal Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengeluarkan surat perintah penangkapan un...
Nasional21 November 2024 22:18
Gugatan Perdata Rp 5 Triliun, Jokowi Tunjuk Kuasa Hukum untuk Lawan Kubu Rizieq Shihab
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden ke-7 Indonesia Joko Widodo atau Jokowi resmi menunjuk tim kuasa hukum yang mewakili dirinya dalam persidangan ...