Bamus DPRD Makassar Kembali Jadwalkan Kegiatan Dewan

Nhico
Nhico

Jumat, 19 September 2025 12:33

Bamus DPRD Makassar Kembali Jadwalkan Kegiatan Dewan

Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Musyawarah (Bamus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Makassar kembali mulai menetapkan agenda kerja dewan untuk empat bulan ke depan setelah menempati gedung sementara di gedung Eks Perumnas Makassar.

‎‎Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Makassar, Andi Rachmat Mappatoba, mengatakan penetapan jadwal ini penting agar kegiatan kedewanan tetap berjalan normal pasca kebakaran gedung DPRD Makassar. Sembari menunggu tempat representatif (eks Gedung Perumda) untuk aktivitas dewan, seluruh agenda tetap dilaksanakan sesuai rencana.‎

‎Wakil Ketua DPRD Makassar, Anwar Faruq, menegaskan bahwa penjadwalan ini bukan sekadar rutinitas, tetapi juga bagian dari langkah konsolidasi politik dan kelembagaan DPRD. “Pekan depan kita beberapa agenda. Semua anggota harus menjaga koordinasi agar kegiatan berjalan lancar dan target pembahasan APBD Pokok 2026 bisa tercapai tepat waktu,” ujarnya.

‎‎”Selain Sosper dan reses, anggota DPRD juga akan membahas pansus yang sudah disepakati. Ini menjadi ruang bagi dewan untuk memastikan program kerja pemerintah kota tetap on track,” tambahnya.‎

 

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro22 Januari 2026 23:26
OMC Pangkas 30 Persen Risiko Cuaca, Evakuasi Korban ATR 42-500 Diupayakan Menggunakan Helikopter
Pedomanrakyat.com, Makassar – Operasi evakuasi korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 di kawasan Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi S...
Metro22 Januari 2026 22:26
KPU Temui Wali Kota Makassar Bahas Sinergi Program Pemutakhiran Data dan Pendidikan Pemilih
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menyampaikan dukungan Pemerintah Kota Makassar terhadap program Komisi Pemi...
Politik22 Januari 2026 21:20
Muhidin M. Said Umumkan Pengurus Sementara Golkar Sulsel, Rahman Pina Dipercaya Jabat Sekretaris
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pelaksana Tugas (Plt) Ketua DPD I Partai Golkar Sulawesi Selatan, Muhidin M. Said, mengumumkan susunan pengurus sement...
Metro22 Januari 2026 20:32
Penyerahan Black Box ATR 42-500 PK-THT, Gubernur Sulsel Apresiasi Kerja Tim
Pedomanrakyat.com, Maros – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menyaksikan langsung penyerahan black box pesawat ATR 42-500 PK-TH...