Bupati Bone Andi Asman Terima Kunjungan Kerja Kantor Pelayanan Perbendaharan Negara

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 13 Maret 2025 19:34

Bone, H. Andi Asman Sulaiman (tengah).
Bone, H. Andi Asman Sulaiman (tengah).

Pedomanrakyat.com, Bone – Bupati Bone, H. Andi Asman Sulaiman, S. Sos., MM, menerima kunjungan kerja dari Kantor Pelayanan Perbendaharan Negara (KPPN) di Rumah Jabatan Bupati Bone, Kamis (13/3/2025)

Kedatangan pihak KPPN disambut langsung oleh Bupati Bone, ini menunjukkan komitmen Pemerintah Kabupaten Bone dalam memperkuat kerja sama dengan instansi pemerintah lainnya.

Kunjungan kerja ini bertujuan untuk melakukan silaturahmi dan membahas beberapa hal terkait dengan pengelolaan keuangan negara di Kabupaten Bone.

Dengan adanya pertemuan ini Diharapkan kualitas pelayanan publik dapat lebih ditingkatkan dan memperkuat kerja sama antara Pemerintah Kabupaten Bone dan KPPN.

Turut Hadir Plt Kadis Kesehatan Drg. Yusuf Tolo, Kadis BMCKTR Askar, ST., M.Si, dan Plt Kepala Bapenda Muhammad Zuhdi, S. SSTP., M.Si.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah21 Maret 2025 14:29
Apel Gelar Pasukan, Bupati Lutra Andi Rahim Pastikan Kesiapan Pengamanan Lebaran
Pedomanrakyat.com, Lutra – Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025 yang digelar di halaman Mapol...
Daerah21 Maret 2025 14:22
TP PKK Lutim Resmi Dikukuhkan, Bupati Ibas : PKK Harus Jadi Garda Terdepan
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam, mengukuhkan dr. Ani Nurbani Irwan, M.Kes. (MARS) sebagai Ketua Tim Penggerak...
Daerah21 Maret 2025 13:41
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Respon Cepat Kebijakan Percepatan Pengangkatan CASN dan PPPK
Pedomanrakyat.com, Parepare – Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare merespons cepat kebijakan percepatan pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN)...
Daerah21 Maret 2025 13:23
Ketua PKK Parepare dr. Andi Arfiah Tasming Berikan Motivasi kepada Remaja Generasi Berencana
Pedomanrakyat.com, Parepare – Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare, dr. Andi Arfiah Tasming, memberikan motivasi dan inspirasi kepada remaja Forum ...