Camat Syaharuddin Kerahkan Satgas Kebersihan Rappoconi Sukseskan Event F8

Muh Saddam
Muh Saddam

Rabu, 07 September 2022 19:44

Camat Syaharuddin Kerahkan Satgas Kebersihan Rappoconi Sukseskan Event F8

Pedomanrakyat.com, Makassar – Camat Rappocini Syahruddin mengerahkan Satgas Kebersihan Kecamatan Rappocini untuk menjaga kebersihan di lokasi kegiatan, Rabu (7/9/2022).

Hal teraebut dilakukan Camat Syaharuddin, dalam rangka untuk mensukseskan Makassar Internasional Eight Festival and Forum (Festival F8).

Di mana, Makassar Internasional Festival F8 ini merupakan event tahunan yang menampilkan semua potensi seni dan pariwisata yang ada di Kota Makassar.

Dalam mensukseskan pembukaan acara tersebut, Syahruddin mengerahkan Satuan Tugas (Satgas) Kebersihan yang dimiliki Pemerintah Kecamatan Rappocini.

Hal ini dilakukan untuk menjaga kebersihan di lokasi tersebut agar tetap bersih selama kegiatan Festival F8 berlangsung.

“Untuk mensukseskan pembukaan kegiatan Festival F8 yang berlangsung hari ini, kami dari Pemerintah Kecamatan Rappocini mengerahkan Satgas Kebersihan untuk menjaga kebersihan lokasi kegiatan F8” ujar Syahruddin.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah16 Maret 2025 06:15
Munafri Arifuddin Ajak Wahdah Islamiyah Bangun Makassar Lebih Baik
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menghadiri acara buka puasa bersama yang digelar oleh Pengurus Pusat Wahdah...
Metro16 Maret 2025 06:11
Wali Kota Makassar Resmikan Gerai Geulis Kasep, Dorong Investasi dan Pengembangan Merek Lokal
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meresmikan gerai toko Geulis Kasep di Trans Studio Mall (TSM) Makassar, Sab...
Daerah16 Maret 2025 05:15
Purna Praja STPDN 03 Sulselbar Gelar Buka Puasa Bersama dengan Kaum Dhuafa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Purna Praja Sekolah Tinggi Pemerintahan Dalam Negeri (STPDN) angkatan 03 Sulawesi Selatan dan Barat (Sulselbar) mengge...
Metro16 Maret 2025 04:57
Apresiasi Donor Darah PSMTI Sulsel, Munafri Arifuddin Ajak Komunitas Aktif dalam Aksi Sosial
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin, turut serta terlibat langsung dalam aksi donor darah yang digelar oleh Pag...