Chaidir Syam Harap YESS Mampu Cetak Petani Milenial di Maros

Nhico
Nhico

Selasa, 26 April 2022 17:43

Chaidir Syam.
Chaidir Syam.

Pedomanrakyat.com, Maros – Bupati Maros, AS Chaidir Syam menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Youth Entrepreneurship and Employment Support Service (YESS) di Auditorium Grand Mall, Kabupaten Maros, Selasa (26/4/2022).

Rakor ini juga dihadiri oleh Direktur Polbangtan Gowa, Manager project PPIU YESS Sulsel dan Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Maros.

Dalam kesempatan ini, Bupati Maros mengatakan, program YESS hadir untuk mencetak petani dan wirausaha milenial. Hal tersebut mengacu pada potensi komoditas pertanian cukup besar yang dimiliki petani milenial di Maros.

Pemkab Maros beserta pemangku kepentingan lainnya, kata Chaidir berharap program YESS dapat berjalan dengan baik dan mencapai target yang telah ditetapkan.

“Dengan target yang cukup tinggi tahun ini, kami Pemerintah Kabupaten Maros, mendukung penuh program YESS ini untuk mencetak petani milenial modern,” kata dia.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Politik24 November 2024 22:23
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota Dewan Pertimbangan DPP Partai Nasdem, Fatmawati Rusdi, menghadiri zikir dan doa bersama bertajuk “...
Artikel24 November 2024 22:01
Ribuan Warga Pinrang Larut dalam Doa-Dzikir Bersama yang Digelar RMS Community
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ribuan masyarakat Kabupaten Pinrang menghadiri kegiatan Doa dan Dzikir Bersama yang digelar RMS Community di Rumah ...
24 November 2024 18:58
Apel Siaga, Bawaslu Makassar Komitmen Kawal Pilkada 2024 dengan Pengawas Ad-Hoc
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bawaslu Makassar mengakhiri masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 Bawaslu Kota Makassar ge...
Nasional24 November 2024 18:24
Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Ombudsman: Zonasi untuk Pemerataan Pendidikan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ombudsman RI menilai, sistem zonasi masih sangat relevan diberlakukan untuk mendorong pemerataan kualitas dan fasilitas...