Covid-19 Kembali Merebak di Singapura dan Thailand, Begini Situasi Terkini di Indonesia

Nhico
Nhico

Selasa, 20 Mei 2025 11:23

Ilustrasi Covid-19.(F-IST)
Ilustrasi Covid-19.(F-IST)

Kepala Biro Komunikasi dan Informasi Publik Kementerian kesehatan RI (Kemenkes), Aji Muhawarman, menjelaskan, berdasarkan pemantauan hingga minggu ke-19 tahun 2025, kondisi penyebaran virus masih dalam batas aman di Indonesia.

Aji menegaskan pemerintah belum memberlakukan pengetatan akses keluar-masuk negara. Namun, pengawasan dan pemantauan di pintu masuk internasional tetap ditingkatkan melalui SatuSehat Health Pass ((SSHP).

Hingga saat ini, belum ada larangan perjalanan ke luar negeri, namun masyarakat diimbau untuk lebih waspada, terutama jika berencana bepergian ke negara yang sedang mengalami lonjakan kasus.

“Di tengah dinamika global, kami ingin menyampaikan bahwa kondisi di Indonesia tetap aman. Surveilans penyakit menular, termasuk COVID-19, terus kami perkuat, baik melalui sistem sentinel maupun pemantauan di pintu masuk negara,” ujar Aji, dikutip dari laman resmi Kemenkes RI, Senin (19/5).

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah20 Mei 2025 18:48
Alhamdulillah! Bupati Paris Yasir Tegaskan TPP ASN Jeneponto Cair Jelang Hari Raya Idul Adha
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Kabar gembira bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Jeneponto. Pemerintah Kabupaten Jeneponto seg...
Daerah20 Mei 2025 18:28
Pemkab Pinrang Tegaskan Komitmen Dukung Peningkatan Gizi Anak Lewat Program MBG
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H.A. Irwan Hamid, S.Sos., didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang, A. Calo Kerrang, mengikut...
Metro20 Mei 2025 17:40
Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Kenang Almarhum Komjen Purn Jusuf Manggabarani
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar menyampaikan rasa duka mendalam atas wafatnya Komjen (Purn), Jusuf Manggabarani, sosok yang dis...
Metro20 Mei 2025 17:20
Andi Sudirman Sulaiman akan Bangun Matano Belt Road Melalui CSR
Pedomanrakyat.com, Makassar – Perayaan Hari Jadi Luwu Timur ke-22 yang digelar pada Senin, 19 Mei 2025 berlangsung meriah dengan kehadiran tokoh-tok...