Cuaca Memburuk, Angin Puting Beliung Terjang Pinrang

Editor
Editor

Minggu, 22 November 2020 02:12

Warga menyaksikan angin puting beliung dari jauh
Warga menyaksikan angin puting beliung dari jauh

Pedoman Rakyat, PinrangAngin puting beliung menerjang areal sawah dan permukiman warga di Pinrang, Sabtu (21/11) sore. Memang diketahui, beberapa hari terakhir, cuaca memburuk di sejumlah daerah di Sulsel. Termasuk Kabupaten Pinrang.

Warga sempat mengabadikan angin puting beliung di Kabupaten Pirang tersebut dan akhirnya viral di media sosial.

Akibatnya, sejumlah rumah warga rusak. Sebuah pabrik gabah milik warga juga ambruk akibat terjangan angin.

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, namun kerugian warga mencapai ratusan juta rupiah. (adi)

 Komentar

Berita Terbaru
Metro23 November 2024 20:15
Pjs Wali Kota Arwin Azis Tekankan Profesionalisme dan Integritas kepada 1.877 Pengawas TPS se-Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, mengimbau seluruh Pengawas Tempat Pemungutan Suara (...
Artikel23 November 2024 20:12
GOR Sudiang Jadi Lautan Manusia, Massa Kampanye Andalan Hati Jauh Lebih Banyak dari Kampanye DIA
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kampanye akbar pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sulsel nomor urut 2, Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Ru...
Politik23 November 2024 19:40
KPU Sulsel Akan Bersihkan Seluruh Alat Peraga Kampanye Paslon, Dimulai Malam Ini
Pedomanrakyat.com, Makassar – KPU Sulsel menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Pembersihan Alat Peraga Kampanye (APK) Pemilihan Gubernur dan Waki...
Daerah23 November 2024 19:35
CRC: Tasming Hamid-Hermanto Memimpin Elektabilitas Pilwalkot Parepare
Pedomanrakyat.com, Parepare – Hasil survei terbaru dari Celebes Research Center (CRC) menunjukkan pasangan Tasming Hamid-Hermanto memimpin dalam ele...