Dikabarkan Tak Betah di MU, Cristiano Ronaldo Dilirik AS Roma

Nhico
Nhico

Sabtu, 25 Juni 2022 09:34

Cristiano Ronaldo.(F-INT)
Cristiano Ronaldo.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Italia – Di tengah rumor Cristiano Ronaldo sudah tak lagi betah di Manchester United, dari Italia muncul kabar bahwa AS Roma tengah berusaha keras menggaetnya.

Setelah Man United finis di luar empat besar dalam klasemen akhir Liga Inggris musim lalu, sehingga tak dapat tiket ke Liga Champions, masa depan CR7 mulai diselubungi spekulasi.

Kedatangan Erik ten Hag sebagai manajer baru tidak menyurutkan spekulasi tersebut.

Bahkan pesepakbola asal Portugal itu kini dikabarkan sudah bersiap pindah, satu tahun lebih cepat dari masa kontraknya yang tersisa sampai tahun depan.

Dari Italia, rumor lain muncul. Media setempat Retesport mengklaim bahwa AS Roma ‘mengupayakan segala cara’ untuk bisa mendapatkan Ronaldo pada bursa transfer kali ini.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...