Dikira Bom, Koper Mencurigakan Buat Heboh Warga di Bontoala Makassar

Zafran Alvaro
Zafran Alvaro

Minggu, 16 Januari 2022 14:40

Koper mencurigakan buat heboh warga di Bontoala Makassar
Koper mencurigakan buat heboh warga di Bontoala Makassar

Pedoman Rakyat, Makassar- Warga di sekitaran Jalan Sunu-Jalan Langgau, Kecamatan Bontoala, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) dihebohkan dengan penemuan sebuah koper yang diduga benda mencurigakan, Minggu (16/1/2022).

Atas penemuan koper mencurigakan tersebut aparat kepolisian dari Tim Gegana Sat Brimob Polda Sulsel dikerahkan untuk mengamankan lokasi.

Letak koper tersebut nampak disimpan di pinggiran jalan pertigaan antara Jalan Sunu -Jalan. Polisi juga nampak menetralkan sakitar lokasi dan memperlebar jarak police line kemudian melakukan olah TKP.

Informasi yang diperoleh di lokasi bahwa benda misterius itu berupa koper hitam yang di dalamnya diduga berisi 1 lembar baju kemeja atau gamis.

“Ini tadi bentuknya koper warna hitam. Koper sudah dievakuasi Tim Gegana untuk diperiksa,” kata Humas Polda Sulsel Kombes Pol Komang Suartana saat dikonfirmasi wartawan.

Penulis : Reza

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 17:30
Wali Kota Munafri Tinjau Lokasi Barombong, Siapkan Solusi Pembebasan Lahan Jembatan Baru
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pemerintah Kota Makassar, di bawah kepemimpinan Wali Kota Munafri Arifuddin gerak cepat dalam menangani persoalan ...
Daerah04 November 2025 16:26
Bupati Irwan Ajak Masyarakat Wujudkan Budaya Hidup Bersih dan Berkelanjutan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos menegaskan pentingnya peran aktif masyarakat dalam menciptakan lingkungan ...
Daerah04 November 2025 15:43
Tragedi di Air Terjun Taripa: Remaja Wajo Hilang Dua Hari Ditemukan Tewas
Pedomanrakyat.com, Lutim — Duka menyelimuti keluarga dan warga Wajo setelah Iksan (15), remaja yang hilang sejak Minggu (2/11/2025), ditemukan menin...
Nasional04 November 2025 15:31
Prabowo soal Polemik Utang Whoosh: Nggak Perlu Ribut, Saya Tanggung Jawab!
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto angkat suara perihal polemik utang Kereta Cepat Jakarta – Bandung (KCJB) atau Whoos...