Dirut PDAM Makassar Beni Iskandar Sambut Kunjungan Komisi B DPRD

Nhico
Nhico

Selasa, 29 Oktober 2024 18:54

Dirut PDAM Makassar Beni Iskandar Sambut Kunjungan Komisi B DPRD.
Dirut PDAM Makassar Beni Iskandar Sambut Kunjungan Komisi B DPRD.
Pedomanrakyat.com, Makassar – Direktur Utama (Dirut) PDAM Makassar Beni Iskandar bersama jajaran Direksi Perumda Air Minum Kota Makassar menyambut kunjungan Komisi B DPRD Makassar, Selasa, 29 Oktober 2024.

Kunjungan Komisi B DPRD Kota Makassar ke Kantor PDAM Makassar tersebut dalam rangka peninjauan lapangan.

Hal itu merupakan langkah penting bagi Komisi B DPRD Makassar untuk memastikan optimalisasi dan efisiensi sektor perekonomian di Kota Makassar.

Selain itu, kunjungan tersebut dilakukan Komisi B untuk menilai secara langsung operasional PDAM dan juga membuka peluang untuk menemukan solusi kreatif dan inovatif demi kemajuan ekonomi Kota Makassar.

Selain ke Kantor PDAM Makassar, Komisi B juga mengunjungi berbagai lokasi strategis seperti Dinas Pariwisata, Badan Pendapatan Daerah, serta beberapa perusahaan umum daerah seperti Perumda Parkir, dan Perusahaan Daerah Pasar Makassar Raya.

 Komentar

Berita Terbaru
Ekonomi25 April 2025 12:05
DPRD Makassar Terima Aspirasi Mahasiswa soal Dugaan Cafe yang Disinyalir Tak Miliki Izin PBG dan Amdal
Pedomanrakyat.com, Makassar – DPRD Kota Makassar menerima aspirasi Mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Peduli Rakyat (GEMPAR). Adap...
Metro25 April 2025 11:47
DPRD Makassar Terima Peserta Unjuk Rasa soal Dugaan Praktik LGBT di THM Helens Play
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Makassar menerima secara resmi aksi demonstrasi yang dilakukan oleh kelompok Leg...
Daerah25 April 2025 00:41
Bupati Irwan ke Perwakilan PPDI: Pemkab Pinrang Akan Kawal Proses Sertifikasi NIPD
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. Andi Irwan Hamid, S.Sos., menerima audiensi perwakilan Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI)...
Metro25 April 2025 00:06
Narasumber Talkshow Hari Kartini, Melinda Aksa Tekankan Pentingnya Edukasi Kesehatan Mental Perempuan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Ketua TP PKK Kota Makassar Melinda Aksa mengajak para perempuan untuk teru...