Dongkrak Sektor Pariwisata Makassar, Kadispar Roem Akan Jaring Event Nasional

Nhico
Nhico

Selasa, 11 Maret 2025 10:43

Kadispar Roem.
Kadispar Roem.

Pedomanrakyat.com, Makassar – Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar akan jaring event tingkat nasioanl untuk mendongkrak sektor pariwisata dan perekonomian daerah.

Kepala Dispar Kota Makassar, Muhammad Roem, mengatakan Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin telah menginstruksikan untuk lebih proaktif menjaring berbagai kegiatan, baik skala lokal maupun nasional untuk digelar di Kota Makassar.

“Pak Wali sudah menginstruksikan kami di Dispar agar memaksimalkan event-event di Kota Makassar, khususnya kegiatan yang bisa kita tarik dari luar. Baik itu event komunitas, partai politik, maupun asosiasi secara nasional,” ungkap Roem, belum lama ini.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah11 Maret 2025 23:40
Bupati Andi Ina Dilantik Jadi Bunda PAUD, Milawati Abustan Sebagai Ketua TP PKK Barru
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bupati Barru Andi Ina Kartika Sari resmi dilantik sebagai Bunda PAUD, Bunda Literasi dan Bunda Forum Anak Kabupate...
Metro11 Maret 2025 23:20
Ketua DPRD Supratman Hadiri Muscab XIV BPC HIPMI Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua DPRD Kota Makassar, Supratman, menghadiri Musyawarah Cabang (Muscab) XIV Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pe...
Daerah11 Maret 2025 23:07
Bupati Lutim Buka Musrenbang Perempuan dan Anak Tahun 2026
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam didampingi Wakil Bupati, Hj. Puspawati Husler membuka secara resmi kegiatan M...
Metro11 Maret 2025 22:45
Pemkot Makassar dan BKKBN Sulsel Perkuat Sinergi Percepatan Penurunan Stunting
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menerima audiensi dari perwakilan Kementerian Kependudukan dan Pembang...