Pedomanrakyat.com, Makassar – Dinas Perdagangan (Disdag) Makassar melaksanakan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Pendaftaran Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri, Selasa (26/9/2023).
Hal tersebut dilakukan sebagai upaya Disdag Makassar mendorong Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri atau P3DN.
Dimana, P3DN ini merupakan upaya Pemerintah untuk mendorong masyarakat agar menggunakan produk dalam negeri dibandingkan yang di impor.
Baca Juga :
Dalam sambutannya, Kepala Disdag Makassar, Arlin Ariesta menekankan tentang kontribusi P3DN dalam membangkitkan sektor ekonomi.
“Semangat P3DN adalah semangat nasionalisme dalam membangkitkan perekonomian Indonesia pada umumnya,” tegas Arlin.
Komentar