Dukung Aplikasi Go Tera, Metrologi Legal Makassar Buat Barcode Tanda Tera

Nhico
Nhico

Kamis, 07 April 2022 15:46

ilustrasi tera-tera ulang.(F-INT)
ilustrasi tera-tera ulang.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Makassar – Respon inovasi dari Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Makassar, Arlin Ariesta, tekait aplikasi Go Tera.

Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Metroligi Legal Makassar, membuat terobosan baru, yakni memberi memberi penenda berupa barcode pada setiap alat Ukur, Takar, Timbang, dan Perlengkapan (UTTP) yang tela di tera.

“Jadi ini barcode implementasi dari itu aplikasi Go Tera, ini salah satu implementasi itu. Dimana, Metaverse ini programnya Pak Wali dan Ibu Wali Kota, kita harus dukung program ini,” kata Kepala UPT Metrologi Legal Makassar, Jamaluddin, Kamis (7/4/2022).

Pria yang akrab disala Jamal ini mengatakan bahwa, melalui barcode ini, kita beri penyuluhan, karena barcode ini juga mengarah kepada invoasi Go Tera.

“Jadi barcode kita buat itu, barcode pelayanan tera dan tera ulang nanti setelah di Scand barcodenya akan muncul sudah ditera dan tera ulang tahun 2022,” tutur Jamal.

Jamal menegaskan bahwa, alat UTTP yang sudah ditera dan tera ulang, maka endingnya nanti ada pada cap tanda tera.

“Jadi alat ukur yang digunakan metrologi legal sudah ada cap tanda teranya itu sudah legal, berarti itu sudah di uji di tera dan tera ulang,” ujarnya.

Namun sebaliknya, kalau ada alat ukur cuman ada surat tidak ada cap tanda tera itu masih di pertanyaan.

“Tapi kalau ada cap tanda tera dan ada surat berarti itu lebih mantap lagi,” tegasnya.

Penulis : Musa

 Komentar

Berita Terbaru
Politik09 Agustus 2024 23:21
Lumbung Suara NasDem, Warga Bara-Baraya Solid Dukung Andi Seto-Rezki Lutfi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Asapa-Rezki Mulfiati Lutfi, disambut hangat ribuan w...
Politik09 Agustus 2024 17:03
Bareng Seto-Kiki, Fatmawati Rusdi Bakar Semangat dan Minta Restu Warga Makassar Maju Pilgub Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bakal Calon Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Fatmawati Rusdi hadir di tengah ribuan warga yang memadati Posko Pemen...
Ekonomi09 Agustus 2024 15:54
Danny Pomanto Sebut HIPMI Beri Dampak Positif Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto menjadi pembicara di acara Business Class Exclusive yang diadakan oleh Himp...
Metro09 Agustus 2024 15:36
Tinggal 109 Hari, PJ Sekda Makassar Nyatakan Komitmen Untuk Ikut Sukseskan Pilkada Serentak 2024
Pedomanrakyat.com, Makassar —PJ Sekda Makassar, Firman Hamid Pagarra menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) dalam rangka deteksi dini potensi Ancaman...