Eks Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono Divonis 10 Tahun Penjara

Nhico
Nhico

Senin, 01 April 2024 14:25

Eks Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono.(F-INT)
Eks Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Makassar – Mantan Kepala Bea Cukai Makassar, Andhi Pramono, divonis bersalah dalam kasus penerimaan gratifikasi senilai Rp 56 miliar.

Majelis hakim menjatuhkan vonis 10 tahun penjara kepada Andhi Pramono.

“Menjatuhkan pidana kepada terdakwa Andhi Pramono penjara 10 tahun,” kata Hakim Ketua Djuyamto di PN Tipikor Jakarta Pusat, Senin (1/4/2024).

Hakim juga menjatuhkan denda Rp 1 miliar kepada Andhi Pramono. Jika denda tidak dibayar maka akan dikenakan pidana selama enam tahun.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik21 September 2024 18:22
KPU Sulsel Rakor Bahas Batasan Dana Kampanye Paslon Cagub-Cawagub Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulawesi Selatan melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor), di Hotel Claro Makassar, Sabtu...
Politik21 September 2024 15:33
Fatmawati Rusdi di Mata Milenial Maros: Perempuan Inspiratif
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kehadiran bakal calon gubenur Sulawesi Selatan (Sulsel), Fatmawati Rusdi, dalam sebuah talk show di Warkop Berkah, Kec...
Metro21 September 2024 15:16
Ketua RT/RW Dipecat Jelang Pilkada, Supratman: Politis Sekali!
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar Supratman menyoroti kabar sejumlah ketua RT/RW dipecat j...
Daerah21 September 2024 15:00
Aksi Sadis Pria Cungkil Mata di Bogor
Pedomanrakyat.com, Bogor – Pria inisial K alias O, pelaku cungkil mata di Gunung Putri, Kabupaten Bogor diperiksa usai menyerahkan diri ke polis...