Erdogan Umumkan Keadaan Darurat Akibat Gempa Turki, Korban Tewas 3.549 Orang

Nhico
Nhico

Rabu, 08 Februari 2023 09:00

Erdogan Umumkan Keadaan Darurat Akibat Gempa Turki, Korban Tewas 3.549 Orang

Pedomanrakyat.com, Turkiye – Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada hari Selasa (7/2/2023) menyatakan kondisi darurat negara di zona bencana gempa selama tiga bulan untuk 10 provinsi yang terkena dampak gempa dahsyat di Türki selatan.

“Kami telah memutuskan untuk mengumumkan kondisi darurat untuk memastikan bahwa pekerjaan (penyelamatan dan pemulihan) kami dapat dilakukan dengan cepat,” kata Erdogan dalam pidato yang disiarkan televisi.

Erdogan mengatakan bahwa 70 negara telah menawarkan bantuan dalam operasi pencarian dan penyelamatan dan bahwa Turki berencana membuka hotel di pusat pariwisata Antalya, di sebelah barat, untuk sementara menampung orang-orang yang terkena dampak gempa.

Dia mengatakan jumlah korban tewas di Türki telah meningkat menjadi 3.549 orang.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah18 April 2025 21:11
Temu Pendidik Digelar di Sidrap, Fokus Wujudkan Pendidikan Unggul
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Aula Kompleks SKPD Sidrap dipadati ratusan pendidik dari berbagai penjuru kabupaten Kamis (17/4/2025). Mereka berkum...
Daerah18 April 2025 20:09
Resmi Dibuka, Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jeneponto Meriahkan Hari Jadi Ke-162
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Bertempat di Lapangan Pasamaturukang, event otomotif penuh tantangan bertajuk Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jenepo...
Metro18 April 2025 19:14
Aliyah Mustika Ilham dan ASITA Sulsel Pererat Ukhuwah Lewat Halal Bi Halal
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menggelar acara Halal Bi Halal bersama pengurus dan anggota DPD ...
Daerah18 April 2025 18:08
Hadiri Rakor Pemprov Sulsel, Paris Yasir Singgung Optimalisasi Sistem Pengairan dan Swasembada Pangan
Pedomanrakyat.com. Makassar – Bupati Jeneponto H. Paris Yasir menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian yang dipim...