Gagal Hentikan Hujan di Acara Konser, Roy Suryo Sebut Rara Pawang Hujan Palsu: yang Ini Dibayar Pakai APBN?

Nhico
Nhico

Senin, 13 Juni 2022 14:59

Mbak Rara-Roy Suryo.(F-INT)
Mbak Rara-Roy Suryo.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Pakar telematika, Roy Suryo kembali geram dengan aksi pawang hujan Rara Istiati Wulandari alias Mbak Rara yang baru-baru ini bersliweran di media sosial.

Dalam video yang beredar, Mbak Rara diundang dalam acara festival musik yang digelar di Kota Cimahi, Jawa Barat.

Melalui akun Twitter pribadinya @KRMTRoySuryo2, Roy Suryo seolah mengecam keras aksi yang dilakukan Mbak Rara.

Tak hanya menyenggol nama Mbak Rara, Roy Suryo juga ikut menyebutkan soal APBN yang dikeluarkan demi mengundang Mbak Rara sebagai pawang hujan di pagelaran MotoGP Mandalika pada Maret 2022 lalu.

Apa dulu saja bilang …? PAWANG Kw alias PAWANG PALSU (Begini2 malah dibayarin pakai APBN saat di MotoGP Mandalika lho, giliran Formula-E malah BUMN pada ngumpet semua. Alasan Waktu mepet ‘lah, Tidak pakai BBM ‘lah, dsb padahal kita tahu semua karena ada subyektivitas) AMBYAR” tulis Roy.

 

 Komentar

Berita Terbaru
International25 April 2025 14:17
China Tak Bergeming! Tolak Negosiasi dan Desak AS Hapus Tarif Impor: Tunjukkan Ketulusan
Pedomanrakyat.com, China – China menuntut Amerika Serikat (AS) untuk mencabut semua tarif sepihak dan mengatakan tidak ada pembicaraan atau peru...
Daerah25 April 2025 14:05
Pemkab Soppeng Wisuda 23 Lansia “SIPURIO SIPURENNU”
Pedomanrakyat.com, Soppeng –Sebanyak 23 lansia di Kelurahan Ujung, Kecamatan Lilirilau, Kabupaten Soppeng, diwisuda dari Sekolah Lansia “S...
Metro25 April 2025 13:46
Selamat! Wali Kota Munafri Terima Penghargaan di Puncak Hari OTDA XXIX
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar kembali meraih penghargaan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (PPD) dengan stat...
Metro25 April 2025 13:42
Dukung Penuh Program Swasembada Pangan, Bupati Soppeng Suwardi Haseng: Pondasi Kedaulatan Negara!
Pedomanrakyat.com, Soppeng – Kunjungan kerja Tim Ketahanan Pangan Provinsi Sulawesi Selatan ke Rumah Jabatan Bupati Soppeng, Kamis (24/4/2025). ...