Gubernur Nurdin Tepis Kabar KNPI Sulsel Akan Gunakan Gedung Kesenian

Editor
Editor

Sabtu, 04 Januari 2020 10:20

Gubernur Nurdin Tepis Kabar KNPI Sulsel Akan Gunakan Gedung Kesenian

Pedoman Rakyat, Makassar — Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Nurdin Abdullah, menepis kabar bahwa Gedung Kesenian akan digunakan oleh Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI). Hal ini juga ditolak oleh komunitas seniman dan budayawan

“Siapa yang kasih, itu hanya isu yang dilempar. Enggak ada yang kasih, itu Gedung (Kesenian Societeit de) Harmoni akan kita rehab untuk para seniman, gedung KNPI ada di Sudiang,” tegas Nurdin Abdullah, Sabtu, (4/12).

Terkait gedung yang terletak di Jalan Riburane ini, tidak pernah diberikan kepada pihak KNPI untuk digunakan. Ia meminta agar semua pihak untuk bijak terhadap berita yang ada, tidak mempercayai berita hoaks.

“Masa Gedung Kesenian mau jadi Gedung KNPI,” bantahnya.

Ia menambahkan, terkait rencana rehabilitasi gedung tempat seniman dan budayawan Sulsel ini berkarya, telah dipersiapkan. (mei)

 Komentar

Berita Terbaru
Politik27 Juli 2024 12:15
Soal Keunggulan Telak Andi Sudirman dalam Survei Indikator, Dr. Adi Suryadi Culla: Tidak Mengejutkan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pengamat politik dari Universitas Hasanuddin (Unhas) Dr. Adi Suryadi Culla mengaku tidak terkejut dengan hasil sur...
Metro27 Juli 2024 00:45
Dj Asal Makassar Maya Yulanda Tutup Kemeriahan Panggung Utama F8 Makassar di Malam Kedua
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dj cantik asal Makassar Maya Yulanda berhasil mengguncang Panggung Utama F8 Makassar di Tugu MNEK, Jumat (26/7/202...
Metro27 Juli 2024 00:40
Kreativitas Pelajar dengan Panggung Fashion Show di F8
Pedomanrakyat.com, Makassar- Makassar International Eight Festival & Forum (F8) memberi panggung bagi siswa-siswi SMK Kota Makassar untuk memamerk...
Metro27 Juli 2024 00:37
F8 Makassar Gelar Nobar Trailer ‘Uang Panai 2’ Bareng Para Pemeran Utama
Pedomanrakyat.com, Makassar- Para pemeran utama film bioskop ‘Uang Panai 2’ hadir di Festival Film F8 Makassar untuk peluncuran resmi film...