Gunya Paramasukhaputri Dilantik Jadi Ketua PKK dan Dekranasda Bantaeng

Nhico
Nhico

Rabu, 12 Maret 2025 10:12

Gunya Paramasukhaputri Dilantik Jadi Ketua  PKK Bantaeng.
Gunya Paramasukhaputri Dilantik Jadi Ketua PKK Bantaeng.

Pedomanrakyat.com, Bantaeng – Gunya Paramasukhaputri dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak PKK (TP PKK), Pembina Posyandu dan Ketua Dekranasda Kabupaten Bantaeng.

Gunya dilantik bersama dengan 22 Ketua TP PKK dari kabupaten/kota se-Sulsel.

Pelantikan dan pengukuhan Ketua TP PKK, Posyandu, Dekranasda, Bunda PAUD, Bunda Literasi dan Bunda Forum Anak Kabupaten/Kota se-Sulsel berlangsung di Baruga Pattingalloang, Rujab Gubernur Sulsel, Selasa 11 Maret 2025.

Bupati Bantaeng, M. Fathul Fauzy Nurdin turut hadiri di kegiatan tersebut.

Kepala daerah yang akrab disapa Uji Nurdin ini berharap, kepemimpinan Gunya bisa mewujudkan PKK sebagai wadah pemberdayaan keluarga.

“Untuk meningkatkan kesejahteraan menuju terwujudnya keluarga yang berakhlak mulia dan berbudi luhur, sehat, maju dan mandiri,” katanya.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah12 Maret 2025 18:03
Yanti Rahmawati Dilantik Sebagai Ketua TP PKK Selayar, Bupati Natsir Tegaskan Akan Dukung Penuh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Nyonya Tri Yanti Rahmawati Natsir resmi dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluar...
Nasional12 Maret 2025 17:38
Kapoksi NasDem Komisi III DPR Desak Polres Jaktim Usut Tuntas Kematian Mahasiswa UKI
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Rudianto Lallo, menilai Polres Jakarta Timur (Jaktim) seharusn...
Daerah12 Maret 2025 17:03
Suarni Suwardi Resmi Dilantik Sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Soppeng Periode 2025 – 2030
Pedomanrakyat.com, Makassar – Hj. Suarni Suwardi resmi dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupat...
Daerah12 Maret 2025 16:35
Sidrap Perkuat Sinergi Pajak dengan Pusat, Dorong Kemandirian Fiskal Daerah
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap) menandatangani perjanjian kerja sama dengan Direktorat Jenderal Paja...