Hajar Wolves, Pep: City 9 Poin Menuju Juara Liga Inggris

Nhico
Nhico

Minggu, 05 Mei 2024 16:01

Pep Guardiola.(F-INT)
Pep Guardiola.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Inggris – Pep Guardiola menilai Arsenal tidak akan kehilangan poin di sisa musim ini.

Maka Manchester City dituntut sapu bersih tiga laga demi gelar juara Liga Inggris.

Persaingan Arsenal dan City masih ketat menuju akhir Liga Inggris 2023/2024. Kedua tim sama-sama meraih kemenangan pada pekan ke-36, Sabtu (4/5/2024) malam WIB.

Arsenal lebih dulu memberikan tekanan usai mengalahkan Bournemouth 3-0 sehingga selisih poin melebar jadi empat poin. City membalas lewat kemenangan telak 5-1 di kandang atas Wolverhampton Wanderers.

Dengan hasil itu, Arsenal memang masih di puncak klasemen dengan 83 poin dari 36 laga. Tapi, mereka cuma unggul satu angka dari City di posisi kedua yang baru bermain 35 kali.

Selisih gol Arsenal di angka +60 masih mungkin dikejar juga oleh City (+54) di sisa musim ini. Itulah mengapa Guardiola selaku manajer City meminta para pemainnya untuk tidak kehilangan fokus.

“Kami harus meraih sembilan poin, jika tidak maka Arsenal yang akan jadi juara dan semoga saja, kami bisa balik ke sini beberapa hari setelahnya dan punya peluang untuk mengalahkan West Ham serta menjadi juara.”

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...