Hanya Undang 50 Tamu, Deddy Corbuzier: Pernikahan Tujuannya Sah Bukan Wah

Nhico
Nhico

Kamis, 09 Juni 2022 20:21

Deddy Corbuzier menikah.(F-INT)
Deddy Corbuzier menikah.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Dua hari setelah pernikahannya bersama Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier buka suara mengenai hari bahagianya itu.

Ada beberapa hal yang dibahas Deddy, salah satunya tentang tamu undangan.

Ayah dari Azka Corbuzier itu mengaku tak mengundang banyak orang di acara pernikahannya. Ia hanya mengundang 50 orang yang tak lain adalah keluarga dan rekan bisnis saja.

Bagi Deddy, dalam acara pernikahan yang terpenting adalah janji sucinya bersama Sabrina. Bukan soal gengsi dengan menggelar pernikahan mewah dan mengundang banyak orang.

Deddy mengunggah potret sang istri dengan membubuhkan kata ‘Taken’. Mengiringi unggahannya, Deddy mengungkap tentang sosok Sabrina yang bukan hanya cantik, namun juga pintar.

Born in 1992. Putri Indonesia 2011. S2 UPH Magister Ilmu Komunikasi. Languae: Dutch, English, Indonesian. Entrepreneurs,” terang Deddy.

Fun Fact: I’m the first man she ever kissed. She’s Taken,” sambungnya.

Deddy kemudian mengungkap fakta menarik tentang pernikahannya. Yakni, ia hanya mengundang 50 orang saja.

Kami juga hanya mengundang 50 orang yang hanya merupakan saudara dan rekan bisnis.. Tertutup dari media dan bahkan sahabat sahabat kami,” kata Deddy.

Krn tuk saya saat ini pernikahan tujuan nya adalah SAH.. Bukan WAH… Love you all.. I’ll be back to socmed soon,” sambungnya.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah05 November 2025 16:24
HKG PKK ke-53, PKK Pinrang Didorong Jadi Mitra Kuat Pemerintah dalam Pembangunan Keluarga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Organisasi Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) terus menunjukkan peran strategisnya seba...
Daerah05 November 2025 15:36
Kartu Lutim Lansia Bantu 221 Orang Tua di Tomoni Timur, Harapan Baru di Usia Senja
Pedomanrakyat.com, Lutim – Suasana haru sekaligus penuh kebahagiaan menyelimuti Gedung Serbaguna Kecamatan Tomoni Timur, Rabu (5/11/2025). Seban...
Metro05 November 2025 15:15
Pemkot Matangkan Persiapan Jelang HUT ke-418 Kota Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Menjelang perayaan puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-418 Kota Makassar, yang akan digelar pada 9 November mendatang...
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...