Indonesia Vs Thailand: Menang 5-2, Timnas Akhiri Puasa Emas 32 Tahun

Nhico
Nhico

Selasa, 16 Mei 2023 23:33

Indonesia Vs Thailand: Menang 5-2, Timnas Akhiri Puasa Emas 32 Tahun

Pedomanrakyat.com, Kamboja –Indonesia akhirnya memenangkan medali emas dari cabang sepakbola SEA Games 2023 Kamboja.

Sukses diraih usai mengalahkan Thailand 5-2 di partai final.

Di final sepakbola SEA Games 2023, Timnas Indonesia U-22 unggul dari Thailand 2-1 di babak pertama. Dua gol tim asuhan Indra Sjafri diborong Ramadan Sananta.

Pada babak kedua, Indonesia sempat kebobolan oleh Thailand lewat aksi Anan Yodsangwal. Thailand kemudian menyamakan skor di masa injury time menjadi 2-2, lewat gol Yotsakon Burapha. Laga lanjut ke babak tambahan.

Di masa extra time, Indonesia mendapat gol ketiganya. Irfan Jauhari mencetak gol ketiga Indonesia, dan gol keempat dicetak Fajar Fathur Rachman, serta Beckham Putra ikutan mencatatkan namanya di papan skor.

Kemenangan itu memastikan Indonesia mendulang medali emas di SEA Games 2023. Medali emas sepakbola akhirnya kembali diraih setelah menanti 32 tahun.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah03 November 2025 22:29
Bupati Irwan: Sinergi Antarinstansi Jadi Fondasi Pembangunan Berkeadilan di Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos, menegaskan pentingnya sinergi lintas sektor dalam memperkuat pembangunan ...
Metro03 November 2025 21:27
Pemprov Sulsel–Pelindo Kolaborasi Perkuat Jalur Ekspor Tanpa Transit Pulau Jawa
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima audiensi PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Region...
Metro03 November 2025 20:26
Wali Kota Munafri Pimpin Langsung Upaya Mediasi Polemik Pasar Pannampu
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pemerintah Kota Makassar di bawah kepemimpinan Wali Kota Munafri Arifuddin kembali menunjukkan komitmennya dalam m...
Metro03 November 2025 19:31
Waka DPRD Sulsel Yasir Apresiasi Penurunan Harga Pupuk Subsidi 20% , Angin Segar untuk Petani
Pedomanrakyat.com, Bone – Kabar baik datang untuk para petani di Kabupaten Bone! Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan, Yasir Machmud memberikan apr...