Jadwal Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada Serentak 2024, Ayo Cek Segera

Nhico
Nhico

Kamis, 25 April 2024 14:22

Jadwal Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada Serentak 2024, Ayo Cek Segera

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Pilkada serentak 2024 akan diselenggarakan tanggal 27 November 2024.

Sehubungan dengan hal tersebut, KPU RI membuka pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024.

Jadwal Pendaftaran PPK Pilkada 2024

Pengumuman Pendaftaran Calon Anggota PPK: 23 April 2024 – 27 April 2024

Penerimaan Pendaftaran Calon Anggota PPK: 23 April 2024 – 29 April 2024

Perpanjangan Pendaftaran Calon Anggota PPK: 30 April 2024 – 2 Mei 2024

Penelitian Administrasi Calon Anggota PPK: 24 April 2024 – 3 Mei 2024

Pengumuman Hasil Penelitian Administrasi Calon Anggota PPK: 4 Mei 2024 – 5 Mei 2024

Seleksi Tertulis Calon Anggota PPK: 6 Mei 2024 – 8 Mei 2024

Pengumuman Hasil Seleksi Tertulis Calon Anggota PPK: 9 Mei 2024 – 10 Mei 2024

Tanggapan dan Masukan Masyarakat Terhadap Calon Anggota PPK: 4 Mei 2024 – 10 Mei 2024

Wawancara Calon Anggota PPK: 11 Mei 2024 – 13 Mei 2024

Pengumuman Hasil Seleksi Calon Anggota PPK: 14 Mei 2024 – 15 Mei 2024

Penetapan Calon Anggota PPK: 15 Mei 2024 – 15 Mei 2024

Pelantikan Anggota PPK: 16 Mei 2024 – 16 Mei 2024.

Jadwal Pendaftaran PPS Pilkada 2024

Pengumuman Pendaftaran Calon Anggota PPS: 2 Mei 2024 – 6 Mei 2024

Penerimaan Pendaftaran Calon Anggota PPS: 2 Mei 2024 – 8 Mei 2024

Perpanjangan Pendaftaran Calon Anggota PPS: 9 Mei 2024 – 11 Mei 2024

Penelitian Administrasi Calon Anggota PPS: 3 Mei 2024 – 12 Mei 2024

Pengumuman Hasil Penelitian Administrasi Calon Anggota PPS: 13 Mei 2024 – 14 Mei 2024

Seleksi Tertulis Calon Anggota PPS: 15 Mei 2024 – 18 Mei 2024

Pengumuman Hasil Seleksi Tertulis Calon Anggota PPS: 19 Mei 2024 – 20 Mei 2024

Tanggapan dan Masukan Masyarakat Terhadap Calon Anggota PPS: 13 Mei 2024 – 20 Mei 2024

Wawancara Calon Anggota PPS: 21 Mei 2024 – 23 Mei 2024

Pengumuman Hasil Seleksi Calon Anggota PPS: 24 Mei 2024 – 25 Mei 2024

Penetapan Calon Anggota PPS: 25 Mei 2024 – 25 Mei 2024

Pelantikan Anggota PPS: 26 Mei 2024 – 26 Mei 2024.

 Komentar

Berita Terbaru
Olahraga06 Mei 2025 13:31
Buka O2SN Tingkat Tallo, Ketua KONI Makassar Ismail Harap Jadi Wadah Talenta Muda Berprestasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Makassar, Ismail, secara resmi membuka Olimpiade Olahraga Si...
Daerah06 Mei 2025 12:32
Tata Pedangan Kaki Lima, Pemkab Pinrang Komitmen Wujudkan Kota Nyaman
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam mewujudkan kota yang tertata dan nyaman kembali ditegaskan melalui rapa...
Metro06 Mei 2025 11:14
Menteri Pertanian RI Siap Hadiri Puncak HUT ke-22 Kabupaten Luwu Timur
Pedomanrakyat.com, Lutim – Kabupaten Luwu Timur akan mendapatkan kehormatan istimewa pada puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-22 yang ak...
Metro06 Mei 2025 10:26
Ketua DPRD Makassar Supratman Ajak Warga Aktif Sukseskan Pembangunan Lima Tahun ke Depan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua DPRD Kota Makassar, Supratman, menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembanguna...