Pedomanrakyat.com, Makassar – Pemerintah Kecamatan Mariso terus melakukan kegiatan pembersihan di wilayah Mariso.
Salah satunya melakukan pembersihan rutin Saluran Drainase di Jalan Hati Murni Kelurahan Tamarunang Kecamatan Mariso, Makassar, Selasa (23/5/2023).
Di mana, Pemerintah Kecamatan Mariso mrlalui tim satgas kebersihan turun membersihakan sampah yang menghambat aliran drainase.
Baca Juga :
Hal tersebut tentu tidak terlepas dari perang serta Camat Mariso Juliaman yang memberikan arahan agar selalu menjaga kebersiahan di wilayah Mariso.
Komentar