Jumat Berkah, Berikut Doa yang Dianjurkan Dibaca Saat Pagi Hari

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 06 Januari 2023 07:20

Jumat Berkah, Berikut Doa yang Dianjurkan Dibaca Saat Pagi Hari

Pedomanrakyat.com, Makassar – Hari Jumat disebut sebagai sayyidul ayyam atau penghulu hari. Di mana hari Juamat memiliki banyak keistimewaan dan keutamaan.

Bahkan, Hari Jumat disebut hari mulia, karena pintu rahmat dan ampunan Allah terbuka luas. Olehnya itu, umat muslim harus lebih memperbanyak amal ibadah pada hari Jumat.

Pada hari Jumat ibadah Wajib dan Sunnah serta amalan kebajikan lainnya akan dilipatgandakan oleh Allah Subhanahu wata’ala.

Adapun salah satu doa yang Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam dianjurkan dibaca ketika Jumat pagi yakni.

Astaghfirullāhalladzī lā ilāha illā huwal hayyul qayyūmu, wa atūbu ilaihi.

Artinya: Aku memohon ampun kepada Allah, Zat yang tiada tuhan selain Dia yang maha hidup, lagi maha tegak. Aku bertobat kepada-Nya.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...