Jumat Berkah, Kader PSI Sulsel Keliling Rumah di Pinrang Berbagi Sembako

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 29 Agustus 2025 15:51

Kegiatan Jumat Berkah Kader PSI Sulsel di Kabupaten Pinrang.
Kegiatan Jumat Berkah Kader PSI Sulsel di Kabupaten Pinrang.

Pedomanrakyat.com, Pinrang – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Tbk, Sulawesi Selatan gencarkan kegiatan sosial di tengah masyarakat.

Hal tersebut mulai sejak PSI Sulsel dipimpin Muhammad Ferirae Gandi Rusdi, berbagai aksi nyata digalakkan untuk menyapa langsung warga.

Kegiatan Jumat Berkah Kader PSI Sulsel di Kabupaten Pinrang.

Pada Jumat (29/8/2025), giliran kader PSI di Kabupaten Pinrang yang turun ke lapangan dalam agenda Jumat Berkah. Mereka berkeliling menemui warga dan menyalurkan bantuan di Kelurahan Jaya, Kecamatan Watang Sawitto.

Terlihat, kader PSI Pinrang mengenakan kaos putih berlogo gajah PSI, membagikan paket bantuan kepada warga yang membutuhkan. Kegiatan ini sekaligus menjadi ajang silaturahmi langsung antara kader partai dan masyarakat.

Kegiatan Jumat Berkah Kader PSI Sulsel di Kabupaten Pinrang.

“Kami ingin PSI hadir bukan hanya di musim pemilu, tapi juga dalam kehidupan sehari-hari warga,” kata salah satu kade, Muh Arya Akib.

Sekadar tahu, aksi sosial ini menjadi agenda rutin, sejalan dengan semangat PSI Sulsel untuk memperluas jangkauan solidaritas di berbagai daerah.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah06 November 2025 11:35
Pengangguran di Parepare Turun Jadi 4,98 Persen
Pedomanrakyat.com, Parepare – Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Kota Parepare kembali menurun. Data BPS Sulsel mencatat, per Agustus 2025 TP...
Ekonomi06 November 2025 11:30
Wali Kota Parepare Tinjau Pasar UMKM, Dorong Revitalisasi untuk Hidupkan Ekonomi Lokal
Pedomanrakyat.com, Parepare – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, meninjau langsung Pasar UMKM atau Pasar Kuliner di Kota Parepare, Rabu (5/11/20...
Daerah06 November 2025 10:49
DPRD Luwu Utara Terima Aspirasi Ribuan Guru, Janji Kawal Kasus PTDH Dua ASN
Pedomanrakyat.com, Lutim – Wakil Ketua DPRD Luwu Utara Terima Aksi Damai Ribuan Guru, Janji Tindaklanjuti Aspirasi PGRI Wakil Ketua DPRD Luwu Ut...
Metro06 November 2025 09:40
DP3A Makassar Ajak Warga Tallo Laporkan Kekerasan Seksual ke Lontara+
Pedomanrakyat.com, Makassar — Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Makassar menggelar sosialisasi bertema “Edukasi Pencegahan...