Kabupaten Maros Buka 55 Formasi PPPK Tenaga Kesehatan, Pendaftaran Sampai 22 November

Nhico
Nhico

Sabtu, 19 November 2022 19:13

Kabupaten Maros Buka 55 Formasi PPPK Tenaga Kesehatan, Pendaftaran Sampai 22 November

Pedomanrakyat.com, MAROS – Pendaftaran seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Kesehatan Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan telah resmi dibuka.

Pendaftaran akan berlangsung hingga 22 November 2022.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Maros Andi Sri Wahyuni AB mengatakan ada 55 formasi yang dibuka.

Ada beberapa persyaratan khusus yang harus dipenuhi oleh pendaftar PPPK Kesehatan.

“Eks tenaga honorer Kategor II yang terdaftar dalam database, namanya harus terdaftar pada portal SDMK yang dikeluarkan oleh Kemenkes, kemudian harus memiliki Surat Tanda Registrasi (STR),” katanya, Sabtu (19/11/2022).

 

 Komentar

Berita Terbaru
24 November 2024 18:58
Apel Siaga, Bawaslu Makassar Komitmen Kawal Pilkada 2024 dengan Pengawas Ad-Hoc
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bawaslu Makassar mengakhiri masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 Bawaslu Kota Makassar ge...
Nasional24 November 2024 18:24
Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Ombudsman: Zonasi untuk Pemerataan Pendidikan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ombudsman RI menilai, sistem zonasi masih sangat relevan diberlakukan untuk mendorong pemerataan kualitas dan fasilitas...
Nasional24 November 2024 17:54
Terkait OTT, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Bungkam saat Tiba di KPK
Pedomanrakyat.com, Bengkulu – Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah bungkam saat tiba di Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jaka...
Politik24 November 2024 17:51
Puluhan Ribu Masyarakat Enrekang “Banjiri” Kampanye Akbar, Ucu-Iwan: Akan Kita Capai Kemenangan yang Lahir dari Hati Nurani
Pedomanrakyat.com, Enrekang – Puluhan ribu masyarakat menghadiri Kampanye Akbar Pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Enrekang, Muh. Yusuf R da...