Kadis DKP Alamsyah Minta Seluruh ASN-Laskar Pelangi Lingkup Pemkot Makassar Jaga Kekompakan

Muh Saddam
Muh Saddam

Senin, 22 Januari 2024 19:20

Plt Kadis DKP Makassar, Alamsyah Sahabuddin
Plt Kadis DKP Makassar, Alamsyah Sahabuddin

Pedomanrakyat.com, Makassar – Pelaksaan apel pagi secara rutin dilaksanakan pada hari Senin setiap pekannya di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar.

Pada apel pagi kali ini. Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Ketahanan Pangan (DPK) Kota Makassar, Dr Alamsyah Sahabuddin, S.STP, M.Si dipimpin di Halaman Kantor Balaikota Makassar, Senin (22/1/2024).

Dalam kesempatan itu, Alamsyah Sahabuddin, menyampaikan kepada seluruh ASN dan Laskar Pelangi lingkup Pemkot Makassar untuk selalu menjaga kekompakan.

“Serta sinergitas dalam mendukung sukses pelaksanaan seluruh program Bapak Walikota Makassar,” kata Alamsyah dalam arahannya.

Mantan Camat Tallo itu juga berpesan agar semua ASN Pemkot Makassar dan Laskar Pelangi bekerja maksimal dan berharap kinerja dan profesionalisme kerja terus terjaga.

 Komentar

Berita Terbaru
International18 Oktober 2024 10:15
Rusia Warning Israel Jangan Serang Situs Nuklir Iran
Pedomanrakyat.com, Rusia – Rusia memperingatkan Israel untuk tidak coba-coba mempertimbangkan menyerang fasilitas nuklir Iran. Wakil Menteri L...
Metro18 Oktober 2024 10:03
Bersama Pejabat Kantor Wilayah Perbendaharaan Negara, Pjs Arwin Dorong Serapan APBN-APBD Makassar 2024
Pedomanrakyat.com, Makassar – Pjs Wali Kota Makassar Andi Arwin Azis mendorong seluruh perangkat daerah Kota Makassar agar mempercepat serapan A...
Politik18 Oktober 2024 09:54
Andalan Hati Semakin Kuat, 63 Legislator DPRD Sulsel Siap Menangkan Pilgub 2024
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dukungan politik untuk pasangan calon gubernur dan wakil gubernur nomor urut 2, Andi Sudirman Sulaiman- Fatmawati Rusd...
Metro18 Oktober 2024 09:49
Diduga Langgar Netralitas, Bawaslu Sulsel Periksa Oknum Kepala Sekolah di Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Seorang kepala sekolah di Makassar, berinisial Hj SA telah menjalani pemeriksaan intensif di Kantor Bawaslu Sulsel J...