Kadishub Makassar Hadiri Bimtek Manajemen Keprotokotan

Nhico
Nhico

Rabu, 09 Agustus 2023 22:22

Kadishub Makassar Hadiri Bimtek Manajemen Keprotokotan

Pedomanrakyat.com, Makassar – Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kota Makassar, Aulia Arsyad menghadiri Pembukaan Bimtek Manajemen Keprotokolan di Hotel Four Points By Sheraton, pagi tadi. Rabu, 09 Agustus 2023.

Bimtek ini dibuka oleh Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto, dan dihadiri Direktur Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri) RI, Agus Fatoni sebagai keynote speaker.

Dalam kesempatan ini Wali Kota Makassar, Danny Pomanto menyampaikan, Makassar merupakan daerah yang sering ditunjuk menjadi tuan rumah berbagai event nasional dan juga internasional.

“Keprotokoleran itu adalah kedisiplinan tata aturan, tata tempat, tata waktu. Maka kalau Lurah-Camat mengerti protokol, tidak ada yang malas,” tegas Danny Pomanto.

Dia menilai protokoler bukan hanya sekadar pengaturan acara, tapi penyelenggaraan pemerintahan. Sehingga berharap ASN Pemkot Makassar bisa memahami ilmu keprotokoleran.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah14 Januari 2026 10:53
Bupati Ibas Paparkan Potensi Besar Luwu Timur di Hadapan Pangdam Hasanuddin
Pedomanrakyat.com, Lutim – ‎Bupati Luwu Timur, Irwan Bachri Syam memaparkan potensi besar Luwu Timur dihadapan Panglima Kodam (Pangdam) XIV Hasanu...
Ekonomi14 Januari 2026 10:12
Bupati Soppeng: Kolaborasi Lintas Sektor Perkuat Ketahanan Pangan
Pedomanrakyat.com, Soppeng – Bupati Soppeng H. Suwardi Haseng, SE menghadiri Panen Raya Jagung Serentak Kuartal I Tahun 2026 yang digelar Polres...
Metro14 Januari 2026 09:05
Bupati Maros Chaidir Syam: RSUD Camba Siap Layani Warga Maros hingga Daerah Sekitar
Pedomanrakyat.com, Maros – Puluhan pasien telah memanfaatkan layanan RSUD Camba sejak diresmikan akhir 2025. Plt Direktur RSUD Camba, Sri Syamsi...
Metro14 Januari 2026 08:57
Puluhan SD di Maros Rusak, Perbaikan Mengandalkan Dana Pemerintah Pusat
Pedomanrakyat.com, Maros – Sebanyak 70 Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Maros tercatat membutuhkan rehabilitasi dengan tingkat kerusakan beragam,...