Ketua DPRD Luwu Utara Husain Terima Kunker DPRD Parigi Moutong, Bahas Penanganan Banjir

Nhico
Nhico

Senin, 03 November 2025 10:23

Ketua DPRD Luwu Utara Husain Terima Kunker DPRD Parigi Moutong, Bahas Penanganan Banjir

Pedomanrakyat.com, Lutra – Ketua DPRD Luwu Utara, Husain, SE, menerima kunjungan anggota DPRD Kabupaten Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah, Rabu (29/10/2025), di ruang rapat Ketua DPRD.

Kunjungan kerja ini bertujuan untuk studi korporasi dan mempelajari penanganan bencana banjir di Luwu Utara. “Kami ingin mengetahui bagaimana Luwu Utara menangani bencana banjir,” ujar Nur Srikandi, Sekretaris DPRD Parigi Moutong yang hadir dalam audiensi.

Selain studi tiru, pertemuan juga membahas penguatan kerjasama antara kedua lembaga legislatif, sebagai langkah awal membangun sinergi yang lebih erat.

Ketua DPRD Luwu Utara didampingi H. Mahfud Yunus, Sudirman Salomba, Elvis, dan Aris SE dalam menerima rombongan.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik12 Januari 2026 21:23
Munafri Arifuddin Kantongi 20 Rekomendasi Tertulis dari DPD II Golkar se-Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Peta kekuatan politik menjelang Musyawarah Daerah (Musda) DPD I Partai Golkar Sulawesi Selatan kian mengerucut dan sul...
Metro12 Januari 2026 20:20
Munafri ke Pedagang Pasar Pabaeng-baeng: Tidak Digusur, Tapi Ditertibkan Demi Keselamatan Bersama
Pedomanrakyat.com, Makassar – Di tengah dinamika penataan kota yang terus berjalan, Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin alias Appi, menunjukka...
Daerah12 Januari 2026 19:11
Pemkab Sidrap Siapkan Sekolah Rakyat untuk Masa Depan Anak Daerah
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Bupati Sidenreng Rappang (Sidrap), H. Syaharuddin Alrif, mengikuti peresmian dan groundbreaking pembangunan Sekolah ...
Daerah12 Januari 2026 18:07
Bupati Irwan Kukuhkan Pejabat BKAD, Perkuat Pelayanan Keuangan untuk Masyarakat
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Sebagai bagian dari upaya memperkuat tata kelola pemerintahan yang efektif dan responsif terhadap kebutuhan masyara...