Ketua DPRD Rudianto Lallo Bicara Strategi Pembinaan Karakter dengan Kepala Sekolah se-Kota Makassar

ITA
ITA

Kamis, 09 September 2021 17:30

Ketua DPRD Makassar sekaligus Ketua Dewan Pendidikan, Rudianto Lallo
Ketua DPRD Makassar sekaligus Ketua Dewan Pendidikan, Rudianto Lallo

Pedoman Rakyat, Makassar – Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo hadiri sekaligus membuka kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) “Manajemen Strategi Pembinaan Karakter bagi Kepala Sekolah (Kepsek) se-kota Makassar. Kamis (09/09). Di Hotel Teras kita kota Makassar

Kegiatan yang dilaksanakan oleh Dewan Pendidikan kota Makassar ini juga dihadiri Anggota Komisi A DPRD Makassar Apiaty Amin Syam dan, Akademisi Djumardi Yuda ,Ketua PGRI Suharman, Mantan Kepala Dinas Pendidikan Makassar Mahmud , dan Kepala Bidang Manajemen Guru dan Tenaga Pendidikan Pantja Nur Wahidin.

Rudianto Lallo mengungkapkan bahwa Dimasa pandemi covid 19 pendidikan karakter siswa kurang berjalan, sehingga Kepala Sekolah diharapkan bisa menitip beratkan pentingnya Pendidikan Karakter pada anak didik kedepannya.

“Dua tahun ini anak didik bersekolah secara during, maka dari itu pendidikan dini harus diterapkan oleh guru-guru terkait dengan moral atau pendidikan karakter tersebut,” jelas RL sapaan akrab Ketua Pendidikan kota Makassar ini.

RL juga megharapkan setelah rakor hari ini, Dewan Pendidikan kota Makassar akan memberi rekomendasi ke Dinas Pendidikan agar menitip beratkan tentang penerapan pendidikan karakter pada anak didik ke seluruh sekolak-sekolah.

“Perlu adanya jam belajar khusus membahas tentang pembelajaran pendidikan karakter, yang dimana anak didik diajar soal kejujuran,kedisiplinan dan soal etika,tutupnya.”

Diketahui setelah Menghadiri Rakor tersebut, Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo juga akan mengunjungi pulau Lakkang bersama Dinas Pendidikan kota Makassar.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik23 November 2024 01:46
Rusdi Masse ‘RMS’ Yakin Irwan-Sudirman Terpilih Menang Pilkada, Lengkapi Kemenangan NasDem di Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ketua DPW Partai NasDem Sulawesi Selatan, Rusdi Masse Mappasessu yakin dengan kemenangan Pasangan calon atau Paslon...
Politik22 November 2024 23:51
Dukungan untuk Seto-Rezki Makin Kuat Jelang Pencoblosan, Teranyar dari Ratusan Masyarakat Panakkukang
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dukungan warga Kelurahan Tamamaung, Kecamatan Panakkukang terhadap pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ma...
Politik22 November 2024 22:18
Lawan ‘Halangi’ Dua Truk Mogok, Puluhan Ribu Warga Pinrang Tetap Setia Hadiri Kampanye Irwan-Sudirman, Panik Yah
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid-Sudirman Bungi, menggelar kampanye akb...
Politik22 November 2024 20:47
Dihadapan Puluhan Ribu Masyarakat, Irwan-Sudirman Komitmen Perjuangkan Kemajuan Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Puluhan Ribu masyarakat banjiri kampanya Akbar pasangan calon atau Paslon Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Pinrnag...