Kumpulkan Lurah, Camat Manggala Adakan Rakor

Muh Saddam
Muh Saddam

Selasa, 07 November 2023 18:14

Kumpulkan Lurah, Camat Manggala Adakan Rakor

Pedomanrakyat.com, Makassar – Camat Manggala Andi Anshar AP melakukan rapat koordinasi bersama Lurah Se-Kecamatan Manggala di ruang rapat Camat Manggala Jalan Bitowa Raya No. 3 Kelurahan Manggala Kecamatan Manggala, Selasa (7/11/2023).

Camat Manggala dalam agenda rapat koordinasi membahas kebersihan wilayah, pemadanan data retribusi sampah serta jadwal rute penjemputan sampah.

Sementara itu Andi Anshar menyampaikan penyelesaian perampungan data pemadanan retribusi dan beberapa wilayah yang masih di dapatkan warga yang membuang sampah diluar jadwal pembuangan. Tuturnya

“Selesaikan secepatnya data pemadanan retribusi dan dor to dor ke rumah warga untuk menyampaikan dan memberikan surat edaran jadwal pembuangan sampah,” tutur Andi Anshar

Agenda rapat koordinasi siang ini sebagai agenda rutin rapat setiap pekannya dan bahan evaluasi kegiatan satu pekan lalu.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik06 November 2025 14:56
Pelatihan Tajwid Guru Agama Se-Sulsel, Upaya Gubernur Sulsel Cetak Pendidik Berkarakter
Pedomanrakyat.com, Sulsel – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman sangat konsen terhadap pembentukan karakter anak yang berakhlak, k...
Metro06 November 2025 14:54
HUT Kota Makassar 2025: Nikah Massal, Sunatan Gratis, dan Ribuan Aksi Sosial Meriahkan Kota
Pedomanrakyat.com, Makassar – Peringatan Hari Ulang Tahun ke-418 Kota Makassar, yang digelar tanggal 9 November mendatang, menjadi momentum refl...
Nasional06 November 2025 14:50
Prabowo Bantah Takut dengan Jokowi: Saya Hopeng dengan Beliau
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto mengatakan tidak takut dengan mantan presiden Joko Widodo. Dia juga menegaskan tidak dike...
Nasional06 November 2025 14:27
KKN Berujung Duka: 6 Mahasiswa UIN Walisongo Hanyut di Sungai Kendal
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Tim SAR gabungan menemukan Nabila Yulian Dessi Pramesti (21), mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang, yang hanyut di ...