Lapangan Mattiro Deceng Bak Lautan Manusia, Puluhan Ribu Masyarakat Pinrang Hadiri Kampanye Akbar Iwan-Sudirman

Muh Saddam
Muh Saddam

Jumat, 22 November 2024 18:17

Kampanye Akbar Pasangan Irwan-Sudirman.
Kampanye Akbar Pasangan Irwan-Sudirman.

Pedomanrakyat.com, Pinrang – Lapangan Mattiro Deceng, Keluraham Mattiro Deceng, Kecamatan Tiroang, Kabupaten Pinrang. Berubah menjadi lautan manusia, Jumat (22/11/2024).

Bagaimana tidak, kampanye akbar yang digelar pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid-Sudirman Bungi, dihadiri puluhan ribu masyarakat Pinrang.

Kampanye Akbar Pasangan Irwan-Sudirman

Saking antuasi dan bersemangatnya masyarakat pinrang hadiri l kampanya akbar paslok Irwan-Sudirman. Mereka rela bermacet-macetan dii jalan menuju lokasi.

Dalam kampanye akbar itu, pasangan yang akrab dengan tagline “Bersama Lebih Baik (BLB)” ini, kompak mengenakan kemeja putih dipadukan celana panjang hitam.

Hadir langsung Ketua DPW NasDem Sulsel Rusdi Masse, anggota fraksi NasDem baik dari DPRD Sulsel dan Pinrang, serta partai pengusung Iwan-Sudirman.

Kampanye Akbar Pasangan Irwan-Sudirman.

Kampanye ini semakin meriah dengan penampilan dari penyanyi lokal Sulsel, Ridwan Sau atau akrab disapa Tetta, yang berhasil menghibur dengan lagu-lagu makassar.

Tak kalah meriah juga, penampilan artis legendaris, Hj. Chica Alwi, yang juga menjadi daya tarik tersendiri.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro19 Mei 2025 23:32
Kabar Baik! Koperasi Desa Merah Putih di Sulsel Bisa Dapat Modal Usaha Sampai Rp3 Miliar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, menyampaikan progres pembentukan Koperasi Desa/Keluraha...
Ekonomi19 Mei 2025 22:41
CEO KALLA Paparkan Fokus Bisnis Renewable Energy dalam Board Forum Mandiri Group
Pedomanralyat.com, Jakarta – Chief Executive Officer (CEO) KALLA, Solihin Jusuf Kalla, telah memaparkan fokus bisnis KALLA dalam Board Forum Man...
Daerah19 Mei 2025 22:26
Bupati Irwan Dampingi Mentan RI Saksikan Panen Raya Padi di Desa Margomulyo
Pedomanrakyat.com, Lutim – Bupati Luwu Timur, H. Irwan Bachri Syam mendampingi Menteri Pertanian Republik Indonesia (Mentan RI ), Andi Amran Sul...
Metro19 Mei 2025 21:42
100 Hari Kerja Pemerintahan Munafri-Aliyah, Kasrudi: Tidak Ada Kerja-kerja Nyata
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota DPRD Kota Makassar dari Fraksi Gerindra, Kasrudi, menilai belum ada langkah konkret yang ditunjukkan oleh ...