Lewat Diskusi, Lurah Barang Lompo Sangkarrang Temui Warga

Muh Saddam
Muh Saddam

Kamis, 07 Desember 2023 18:38

Lewat Diskusi, Lurah Barang Lompo Sangkarrang Temui Warga

Pedomanralyat.com, Makassar – Lurah Barrang Lompo Kecamatan Sangkarrang, Kurni Ati rutin melakukan kunjungan ke rumah-rumah warga sekitar.

Kunjungan itu dalam rangka silaturahmi dan djiskusi. Salah satunya bersama kelompok KWT di kelurahan Barrang Lompo terkait penerimaan media tanam, Kamis (7/12/2023).

Diskusi ini tentu juga sesuai arahan dari Camat Sangkarrang, Ramli Lallo agar memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah30 April 2025 00:05
Terima Mendiktisaintek, Irwan Hamid Ungkap Keinginannya Bangun Perguruan Tinggi Berbasis Pertanian di Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi (Mendiktisaintek) Republik Indonesia, Brian Yuliarto, melakukan kunj...
Olahraga29 April 2025 23:23
Atlet Parepare Unjuk Gigi! Raih Medali Perak di Debut Modern Pentathlon Indonesia
Pedomanrakyat.com, Parepare – Baru terbentuk, tapi sudah menunjukkan tajinya! Kontingen Modern Pentathlon Indonesia (MPI) Kota Parepare yang dipimpi...
Daerah29 April 2025 22:32
Pemkab Jeneponto Komitmen Tekan Angka Kemiskinan Ekstrem Lewa Bantuan RTLH
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Pemerintah Kabupaten Jeneponto melalui Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) meninjau...
Daerah29 April 2025 22:07
Pakai Baju Dinas, Bupati Sidrap Syaharuddin Alrif Ikut Langsung Tebar Benih di Sawah
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Usai pelaksanaan Musyawarah Tudang Sipulung (MTS) Terpadu tingkat Kabupaten Sidrap, Bupati Syaharuddin Alrif melakuk...