Man City Angkat Koper dari Liga Champions, Pep: Selamat buat Madrid

Nhico
Nhico

Kamis, 18 April 2024 12:08

Man City Angkat Koper dari Liga Champions.(F-INT)
Man City Angkat Koper dari Liga Champions.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Spanyol – Manajer Manchester City Pep Guardiola memberikan selamat kepada Real Madrid yang lolos ke semifinal Liga Champions 2023/2024.

City harus gigit jari karena dua penendangnya gagal menunaikan tugas, yakni Bernardo Silva dan Mateo Kovacic, sehingga kalah 3-4. City kehilangan gelar treble-nya musim lalu.

Bagi Pep, tidak ada yang perlu dilakukan selain memberikan selamat atas kelolosan Madrid.

“Saya inginnya menang, tapi selamat untuk Real Madrid. Kami sudah melakukan semaksimal mungkin sehingga saya tidak menyesali apapun yang kami sudah lakukan,” ujar Pep di BBC Sport.

“Saya sering bilang, sebagai manajer, yang terpenting mencetak gol lebih banyak dan kebobolan lebih sedikit, kami bisa bertahan. Kami bermain luar biasa tapi sayangnya kami tidak bisa menang, jadi yang terima sajalah.”

 Komentar

Berita Terbaru
Metro25 April 2025 23:38
Wali Kota Munafri Sebut Rumah Ibadah Jadi Wadah Pembentukan Karakter Anak
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meminta pengembang perumahan agar menyediakan lahan untuk pembangunan rumah i...
Edukasi25 April 2025 23:09
Dukung Kompetensi Generasi Muda, BPDP Gelar Edukasi Interaktif Program Beasiswa Sawit di Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Industri kelapa sawit merupakan salah satu sektor strategis yang memberikan kontribusi signifikan bagi perekonomian In...
Daerah25 April 2025 22:34
Bupati Takalar Hentikan Sementara Operasional RS Galesong, Pasien Berobat Hanya 1 per Bulan
Pedomanrakyat.com, Takalar – Bupati Takalar Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye,.MM melakukan kunjungan ke Rumah Sakit Galesong yang berlokasi d...
Daerah25 April 2025 22:14
Syukuran Warga Boki Jadi Ajang Silaturahmi Bupati Irwan Hamid dan Masyarakat Tiroang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang, H. A. Irwan Hamid, S.Sos., berkesempatan menghadiri acara syukuran warga masyarakat Lingkungan Boki...