Mantan Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan Meninggal Dunia

Nhico
Nhico

Kamis, 24 November 2022 20:52

Mantan Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan Meninggal Dunia

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Mantan Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan dikabarkan meninggal dunia, Kamis (24/11).

Kabar duka itu dibenarkan Wakil Ketua Umum DPP PAN Viva Yoga Mauladi.

Menurutnya, Taufik mengembuskan nafas terakhir di Rumah Sakit Elisabeth Semarang, Jawa Tengah, sekitar pukul 16.30 WIB.

“Keluarga Besar PAN merasa kehilangan dan berduka cita atas wafatnya saudara kami: Dr. Ir. H. Taufik Kurniawan, MM,” kata Viva dalam keterangan tertulis.

Taufik merupakan mantan anggota Fraksi PAN DPR RI. Dia juga pernah menjabat sebagai Sekjen DPP PAN periode 2010-2015.

 

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro13 Januari 2026 22:23
Komisi D DPRD Sulsel Dorong Perda Khusus Penyelamatan Danau Tempe
Pedomanrakyat.com, Makassar – Komisi D DPRD Sulawesi Selatan mendorong pembentukan peraturan daerah (Perda) khusus penyelamatan Danau Tempe agar...
Metro13 Januari 2026 21:09
Jufri Rahman Hadiri Dzikir Bersama Peringatan 65 Tahun Bank Sulselbar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Komisaris Utama PT Bank Sulselbar yang juga Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, menghadiri ...
Daerah13 Januari 2026 20:16
Wabup Sudirman: RSUD Lasinrang Harus Berbenah Total Tingkatkan Layanan
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Mengawali tahun 2026, Wakil Bupati Pinrang Sudirman Bungi, S.IP., M.Si menegaskan pentingnya pembenahan menyeluruh ...
Daerah13 Januari 2026 19:19
HUT ke-65 Bank Sulselbar, Kolaborasi Perkuat Ekonomi dan Layanan Keuangan Sidrap
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-65 Bank Sulselbar menjadi momentum penguatan kolaborasi antara pemerintah daera...