Pedomanrakyat.com, Inggris – Manajer klub Manchester City Pep Guardiola menegaskan, timnya harus menang melawang Tottenham Hotspur, pada pertandingan tandang di London utara, Rabu (15/5/2024) dini hari WIB.
Karena jika tak mampu memetik poin penuh di Stadion Tottenham Hotspur ini, gelar juara Liga Premier Inggris bakal direbut rival mereka Arsenal.
Baca Juga :
“Konsistensi sudah ada dan itulah kenyataannya. Saya mendorong pemain saya dan mereka mendorong saya,” kata Guardiola.
“Kami mencoba melakukan sesuatu yang istimewa jadi kami harus melakukannya kali ini. Ini adalah waktu untuk melakukannya, jika tidak Arsenal akan menjadi juara,” ungkapnya.
Komentar