Nahas, Seorang Warga Tewas Terbakar Hidup-hidup Saat Coba Padamkan Kebakaran Lahan

Nhico
Nhico

Senin, 18 Juli 2022 10:00

Ilustrasi kebakaran hutan.(F-INT)
Ilustrasi kebakaran hutan.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Taput – Seorang warga terbakar hidup-hidup hingga tewas saat terjadi kebakaran hutan di Dusun Buntu Raha Desa Sitanggor, Kecamatan Muara, Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara, Sabtu (16/7/2022).

Korban, Natal Simaremare alias Ama Lasker (50), diduga terpeleset dan terjebak api saat mencoba memadamkan kebakaran lahan.

“Satu orang warga meninggal dunia akibat kebakaran hutan dan lahan di Dusun Buntu Raja Desa Sitanggor, Kecamatan Muara, Taput,” kata Kepala Kepolisian Resor Tapanuli Utara AKBP Johanson Sianturi melalui Kepala Seksi Hubungan Masyarakat, Aiptu Walpon Baringbing, dilansir dari Antara.

 Komentar

Berita Terbaru
Politik20 Oktober 2024 18:43
Andi Seto Asapa Bareng Istri Hadiri Pelantikan Presiden dan Wapres Periode 2024-2029
Pedomanrakyat.com, Makassar – Calon Wali Kota Makassar nomor urut 2, Andi Seto Gadhista Asapa diundang menghadiri pelantikan Presiden Prabowo Su...
Politik20 Oktober 2024 14:23
Andi Sudirman Kenakan Baju Adat Toraja di Rapat Paripurna 355 Tahun Sulsel
Pedomanrakyat.com, Makassar – Gubernur Sulawesi Selatan Periode 2021-2023, Andi Sudirman Sulaiman mengahdiri Rapat Paripurna dalam rangka 355 Ta...
Politik20 Oktober 2024 09:42
Warga Membludak Hadiri Kampanye Irwan-Sudirman, Aan Anugrah: Ini Menunjukkan Kemenangan Kita di Pilkada Pinrang
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ribuan Masyarakat antusias dan bersemangat menghadiri kampanye dialogis bersama calon Bupati dan wakil Bupati Pinra...
Daerah19 Oktober 2024 23:59
Kampanye di Panaikang, Kanita Kahfi: Saya Pasang Badan untuk Kelompok Disabilitas
Pedomanrakyat.com, Bantaeng – Pasangan calon Bupati Bantaeng nomor urut dua, DR Ilham Azikin – Nurkanita M Kahfi makin massif melakukan so...