Neymar dan Danilo Dipastikan Absen dalam Duel Brasil vs Swiss

Nhico
Nhico

Senin, 28 November 2022 11:31

Neymar dan Danilo Dipastikan Absen dalam Duel Brasil vs Swiss

Pedomanrakyat.com, Qatar – Dua pemain andalan Brazil Neymar dan Danilo dipastikan absen pada laga kedua grup G Piala Dunia 2022.

Padahal tim samba harus melawan timnas Swiss untuk sama-sama berebut tiket lolos fase grup.

Duet pemain Brazil Neymar dan Danilo bakal terlewatkan pada pertandingan tersebut. Diketahui, kedua pemain tiu mengalami cedera saat mengalahkan Serbia 2-0 pada Kamis (24/11/2022).

Neymar dan Danilo dievaluasi ulang hari ini dan, melewati evaluasi fisik, kami rasa penting bagi mereka untuk menjalani MRI,” kata dokter timnas Brazil Rodrigo Lasmar dikutip laman resmi FIFA, Jumat (25/11/2022).

“Pemindaian menunjukkan cedera ligamen lateral pada pergelangan kaki kanan Neymar, disertai pembengkakan tulang kecil, dan cedera ligamen medial pada pergelangan kaki kiri Danilo.

“Tapi mereka tetap dalam perawatan, dengan tujuan agar bisa kembali tepat waktu untuk melanjutkan kompetisi ini.”

 

 Komentar

Berita Terbaru
Hiburan16 April 2025 10:28
Mantan Artis Drama Kolosal Sekar Arum Ngaku Pakai Duit Palsu Rp 10 Juta Nyumbang di Kotak Amal Istiqlal
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Polisi mengungkap mantan artis drama kolosal, Sekar Arum Widara, sempat beberapa kali menggunakan uang palsu sebelu...
Daerah16 April 2025 10:18
Sekda Lutim Bahri Suli Terima Audiens LPPM Unhas, Dorong Program Sejalan Visi Bupati
Pedomanrakyat.com, Lutim – Sekretaris Daerah Luwu Timur, H. Bahri Suli menerima kunjungan audiens perwakilan Lembaga Penelitian dan Pengabdian K...
Metro16 April 2025 09:49
Dukung Digitalisasi Layanan, Wawali Parepare Hermanto Studi Banding ke Perumda Parkir Makassar
Pedomanrakyat.com, Parepare — Wakil Wali Kota Parepare, Hermanto, melakukan kunjungan kerja ke kantor Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Parkir Makass...
Metro16 April 2025 09:43
Sekda Jufri Rahman Ikuti Virtual Entry Meeting Pemeriksaan LKPD oleh BPK RI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, mengikuti Entry Meeting Pemeriksaan Laporan Keuangan Pe...