Penyunting Hoax Profil Kapolda Metro di Wikipedia Ternyata Punya Pengalaman Buruk dengan Polisi

Nhico
Nhico

Sabtu, 30 Juli 2022 14:47

Penyunting Hoax kapolda metro jaya di Wikipedia Ditangkap.(F-INT)
Penyunting Hoax kapolda metro jaya di Wikipedia Ditangkap.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran bertemu dengan orang yang menyunting profil dirinya di Wikipedia.

Dia mengaku telah memaafkan perbuatan pria bernama Nyoman Edi itu.

Momen Fadil bertemu dan memaafkan Nyoman Edi (33) itu diunggah di akun Instagram resmi Kapolda Metro Jaya, Sabtu (30/7/2022).

Fadil awalnya dipertemukan dengan Nyoman Edi di dalam sebuah ruangan.

Nyoman tampak mengenakan baju tahanan berwarna oranye. Nyoman diperkenalkan oleh personel polisi sebagai tersangka.

Fadil bertanya alasan Nyoman mengedit profilnya di Wikipedia.

Menurut Nyoman, dirinya sengaja mengedit profil Fadil karena punya pengalaman tidak menyenangkan dengan polisi.

Fadil menyatakan tidak terlalu peduli dengan editan Nyoman di profil Wikipedia-nya. Fadil mengatakan ingin memberi edukasi kepada semua pihak agar memahami etika saat menggunakan internet.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 23:32
Jepang Siapkan Reform Imigrasi, Sulsel Siapkan Talenta
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman menerima audiensi Konsulat Jenderal Jepang di Makassar, ...
Metro05 November 2025 22:40
Melinda Aksa: Lansia Adalah Sumber Inspirasi dan Pilar Keluarga Tangguh
Pedomanrakyat.com, Makassar – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengajak kader PKK kecamatan dan kelurahan untuk terus berperan aktif da...
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...