Peringatan Dini Hujan Lebat Disertai Angin Kencang 3 Hari ke Depan di Sulsel

Nhico
Nhico

Jumat, 03 Februari 2023 07:00

Peringatan Dini Hujan Lebat Disertai Angin Kencang 3 Hari ke Depan di Sulsel

Pedomanrakyat.com, Makassar – Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Makassar, mengeluarkan peringatan dini cuaca 3 Harian untuk Sulawesi Selatan (Sulsel).

Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang akan terjadi di Wilayah Sulsel pertanggal 3 sampai 5 Februari 2023, dimulai jam 08.00 WITA (berlaku 24 jam).

Dimana pada tanggal 3 Februari, Hujan akan turun di wilayah Luwu, Luwu Timur dan Utara, Palopo, Parepare, Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, Takalar dan Kep. selayar.

Sedangkan, di tanggal 4 Februari Meliputi Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, Takalar, Barru, Palopo, Bulukumba, Kep. Selayar, Luwu, Luwu Timur dan Utara.

Adapun pada tanggal 5 Februari, yakni Sinjai, Takalar, Bulukumba, Kep. Selayar, Luwu, Luwu Timur dan Utara, Toraja Utara, Palopo, Tana Toraja, Pangkep, Maros, Makassar dan Gowa.

BMKG Wilayah IV Makassar juga mengeluarkan peringatan potensi Angin Kencang yang akan terjadi di wilayah pesisir selatan, Sulawesi Selatan.

Penulis : Andika

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah20 April 2025 21:57
Bupati Sidrap Tunjukkan Komitmen, Sirkuit Puncak Mario Siap Tembus Level Nasional
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Sirkuit Puncak Mario, Kabupaten Sidenreng Rappang, Provinsi Sulawesi Selatan, kembali menjadi pusat perhatian para p...
Metro20 April 2025 20:26
Wali Kota Makassar Munafri Ajak Warga Manggala Kawal Pembangunan
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin mengajak seluruh elemen masyarakat di Kecamatan Manggala untuk bersinergi men...
Daerah20 April 2025 20:01
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Hadiri HUT ke-65 Barru, Dorong Penguatan Kerja Sama Antar wilayah
Pedomanrakyat.com, Barru –Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, menghadiri puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-65 Kabupaten Barru yang dige...
Daerah20 April 2025 19:56
Parepare Sambut Kapal Pesiar dari Jerman, Tarian Tradisional Meriahkan Penyambutan
Pedomanrakyat.com, Parepare — Kota Parepare kembali menegaskan posisinya sebagai salah satu destinasi wisata unggulan di Sulawesi Selatan. Pada Ming...