Pemprov Sulsel

Plt Gubernur Sulsel: Tidak Ada Safari Ramadan Tahun Ini

Jennaroka
Jennaroka

Kamis, 15 April 2021 09:01

Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, saat menghadiri Hari Jadi Kabupaten Bone, belum lama ini.
Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, saat menghadiri Hari Jadi Kabupaten Bone, belum lama ini.

Pedoman Rakyat, Makassar – Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman, meniadakan kegiatan Safari Ramadan 1442 H. Hal ini merupakan tindak lanjut dari instruksi Presiden RI , Joka Widodo.

Dalam upaya pemutusan mata rantai penyebaran Covid-19. “Tidak ada Safari Ramadan tahun ini,” tegas Sudirman di Rujab Wagub Sulsel, Rabu (12/4/2021).

Namun demikian, Sudirman tetap akan melakukan kunjungan ke daerah seperti biasa. Untuk berkoordinasi soal pembangunan infrastruktur.

“Kami cuma kunjungan kerja, ketika memang dibutuhkan untuk koordinasi saja untuk pengecekan di lapangan terkait dengan pelaksanaan infrastruktur pembangunan,” terangnya.

Peniadaan safar Ramadan tahun ini juga sudah dikoordinasikan dengan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Sulsel.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah30 November 2024 00:49
BPOM Makassar Diminta Rekomendasikan Cabut Izin Usaha Pengusaha Skincare “Nakal”
Pedomanrakyat.com, Makassar – Rapat Kerja Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan bersama mitra kerjanya dilakukan di gedung DPRD lantai 9 pukul...
Metro30 November 2024 00:44
Viral di Medsos Dituding Biang Kekalahan Sehati, Mario David Laporkan di Polrestabes Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Mario David Ketua Harian Sehati di Pilwali Makassar, Tak terima dituding sebagai biang kekalalah Pasangan nomor ur...
Ekonomi30 November 2024 00:18
Pengumuman! Prabowo Tetapkan Upah Minimum Nasional 2025 Naik 6,5 Persen
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto mengumumkan rata-rata kenaikan upah minimum buruh 2025 sebesar 6,5 persen. Angka itu lebi...
Nasional30 November 2024 00:10
Anies Baswedan Yakin Pramono-Rano Selesai 1 Putaran, Ini Alasannya
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Mantan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan meyakini Pilkada 2024 akan selesai dalam satu putaran. Hal itu berdasar...