Polisi Sebut ART-Karyawan Leslar Entertainment Saksikan KDRT Rizky Billar ke Lesti

Nhico
Nhico

Jumat, 30 September 2022 16:37

Polisi Sebut ART-Karyawan Leslar Entertainment Saksikan KDRT Rizky Billar ke Lesti

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Rizky Billar dipolisikan oleh istrinya sendiri, Lesti Kejora, terkait dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

Karyawan serta asisten rumah tangga Lesti Kejora menjadi saksi KDRT yang dilakukan Rizky.

“Saksi ada dua, Novita Sari selaku ART dan Firda dia karyawan Leslar Entertainment,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Zulpan dalam konferensi pers, Jumat (30/9/2022).

Zulpan menyebut Novita maupun Firda menyaksikan langsung dugaan kekerasan tersebut.

Polisi masih mendalami dugaan KDRT itu.

Lanjut Zulpan, dari pemeriksaan saksi tersebut ditemukan adanya unsur KDRT yang dilakukan Rizky Billar.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro05 November 2025 22:20
Sekda Sulsel Terima Tim Bank Dunia Bahas Pembiayaan Infrastruktur Daerah
Pedomanrakyat.com, Makassar – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Jufri Rahman menerima kunjungan audiensi dari tim Bank Dunia (World Ba...
Daerah05 November 2025 21:39
Capaian UHC Pinrang Jadi Bukti Nyata Komitmen Pemerintah Daerah terhadap Kesehatan Warga
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam memastikan seluruh lapisan masyarakat mendapatkan layanan kesehatan yang ad...
Metro05 November 2025 21:15
Aliyah Mustika Ilham: Kolaborasi Media Penting untuk UMKM dan Kesejahteraan Warga
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menerima audiensi dari jajaran Jaringan Media Siber Indonesia (JMS...
Daerah05 November 2025 20:36
Hadiri Apel Kesiapsiagaan, Bupati Sinjai Tegaskan Pentingnya Sinergi Tangani Bencana
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif menghadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Tahun 2025 di Lapangan Apel Mapol...