Polri Bakal Gelar Operasi Ketupat 2023 Sejak H-7 Lebaran

Nhico
Nhico

Minggu, 26 Maret 2023 09:22

Polri Bakal Gelar Operasi Ketupat 2023 Sejak H-7 Lebaran

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Polri akan menggelar Operasi Ketupat 2023 selama 14 hari terhitung dari H-7 dan H+7 Hari Raya Idulfitri 1444 H.

Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengatakan rencana itu bisa diperpanjang tergantung kondisi saat masa mudik.

“Operasi ketupat 14 hari (H-7 dan H+7) dapat diperpanjang tergantung situasi dinamika Keamanan, Ketertiban, Keselamatan, Kelancaran Lantas,” ujarnya kepada wartawan, Sabtu (25/4).

Dedi berharap masyarakat mengikuti imbauan dan arahan petugas selama Operasi Ketupat. Dengan begitu, perjalanan mudik lancar dan tanpa kendala.

“Prinsipnya Polri bersama stakeholder terkait memberikan kelancaran, keamanan, keselamatan dan kenyamanan masyarakat dalam mudik dan balik di semua moda transportasi,” kata Dedi.

Kepala Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri Irjen Firman Shantyabudi memastikan telah menyiapkan sejumlah opsi rekayasa lalu lintas pada Operasi Ketupat 2023.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 November 2025 22:31
Aliyah Mustika Ilham: dr. Abdul Azis Adalah Simbol Ketulusan dan Pengabdian
Pedomanrakyat.com, Gowa – Wakil Wali Kota Makassar Aliyah Mustika Ilham menghadiri ceramah dan doa bersama mengenang aktivis kemanusiaan sekalig...
Metro04 November 2025 21:29
Lepas Sambut Pangdam Hasanuddin, Wagub Fatmawati Tegaskan Sinergi Pemprov–TNI
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menegaskan pentingnya sinergi yang solid antara Pemerintah Provi...
Daerah04 November 2025 20:30
Pemkab Luwu Timur Gandeng Briton Cambridge Kembangkan Sekolah dan BLK Bertaraf Internasional
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan Briton English E...
Daerah04 November 2025 19:26
Wabup Sinjai Mahyanto Tutup Kegiatan Local Digital Heroes 2025
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Local Digital Heroes Tahun 2025 untuk Sahabat ...