Raja Salman Arab Saudi Dibawa ke Rumah Sakit

Editor
Editor

Selasa, 21 Juli 2020 14:16

Raja Salman Arab Saudi Dibawa ke Rumah Sakit

Pedoman RakyatRaja Salman Arab Saudi sedang di rawat di rumah sakit.

Berdasarkan, kantor berita Arab Saudi, pada Senin (20/7/2020) pagi bahwa Raja Salman dirawat di rumah sakit Spesialis Raja Faisal di ibukota Riyadh untuk pemeriksaan medis.

Melansir dari Reuters, Raja telah dirawat karena radang kandung empedu dan Cholecystitis.

Namun, melansir Arab News, pada Sabtu (18/7/2020) lalu, Raja Salman menelepon Emir Kuwait Syekh Sabah Al-Ahmad Al-Sabah untuk segera memeriksakan kesehatannya.

Panggilan telepon itu dilakukan setelah penguasa Kuwait yang berusia 91 tahun tersebut dirawat di rumah sakit untuk pemeriksaan medis. (*)

 Komentar

Berita Terbaru
Infografis07 Februari 2025 16:03
Peringatan Dini BMKG: Hujan Sangat Lebat Potensi Guyur Wilayah Sulsel 7 hingga 10 Februari 2025
Pedomanrakyat.com, Makassar – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Makassar, mengeluarkan peringatan dini cuaca untuk...
Politik07 Februari 2025 15:30
Tahu Rumah Mantan Anggota DPRD Sidrap Ludes Terbakar, Legislator NasDem Abd Rahman Langsung Turun Beri Suport dan Bantuan
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Musibah yang menimpa setiap manusia tidak ada yang tahu, kita cuma bisa menerima takdir dan bersabar menghadapinya. Sepe...
Daerah07 Februari 2025 15:15
Bupati Maros Chaidir Syam Kobarkan Semangat Siswa D’Mentor Academy Menuju Polri
Pedomanrakyat.com, Maros – Bupati Maros, H.A.S Chaidir Syam, memberikan motivasi langsung kepada para siswa D’Mentor Academy yang tengah mempe...
Daerah07 Februari 2025 14:51
Pemkab Lutim Hibahkan Lahan untuk Pengembangan Fasilitas Polres Luwu Timur, Dihadiri Bupati Terpilih Ibas
Pedomanrakyat.com, Lutim – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu Timur menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan kepolisian dengan mengh...