Rapat Evaluasi Target PAD Sewester I, Realisasi PAD Maros Capai Rp107,8 Miliar

Nhico
Nhico

Senin, 18 Juli 2022 09:51

Rapat evaluasi Pemkab Maros.(F-INT)
Rapat evaluasi Pemkab Maros.(F-INT)

Pedomanrakyat.com, Maros – Pemkab Maros menggelar rapat evaluasi pencapaian target PAD untuk triwulan kedua atau semester I tahun 2022.

Rapat tersebut digelar di Ruang Rapat Bupati Maros, Kamis (14/7/2022).

Hingga Juni 2022, target yang terealisasi telah mencapai angka 40,80 persen atau sekitar Rp107,8 miliar.

Jumlah itu hampir separuh dari total target tahunan Pemkab Maros sebesar Rp264 miliar.

Bupati Maros, AS Chaidir Syam, mengapresiasi setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang telah mencapai target.

Salah satunya Badan Pendapatan Daerah, dimana target untuk semester I sebesar Rp14 miliar dan realisasinya sudah Rp14,6 miliar.

“Realisasi Badan Pendapatan Daerah melampaui dari target bulan juni. Selisih Rp600 juta, angka ini bergerak sejalan dengan PBB yang mulai signifikan,” ungkap dia.

 

 Komentar

Berita Terbaru
Politik24 November 2024 22:23
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
Pedomanrakyat.com, Makassar – Anggota Dewan Pertimbangan DPP Partai Nasdem, Fatmawati Rusdi, menghadiri zikir dan doa bersama bertajuk “...
Artikel24 November 2024 22:01
Ribuan Warga Pinrang Larut dalam Doa-Dzikir Bersama yang Digelar RMS Community
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Ribuan masyarakat Kabupaten Pinrang menghadiri kegiatan Doa dan Dzikir Bersama yang digelar RMS Community di Rumah ...
24 November 2024 18:58
Apel Siaga, Bawaslu Makassar Komitmen Kawal Pilkada 2024 dengan Pengawas Ad-Hoc
Pedomanrakyat.com, Makassar – Bawaslu Makassar mengakhiri masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 Bawaslu Kota Makassar ge...
Nasional24 November 2024 18:24
Gibran Minta PPDB Zonasi Dihapus, Ombudsman: Zonasi untuk Pemerataan Pendidikan
Pedomanrakyat.com, Jakarta – Ombudsman RI menilai, sistem zonasi masih sangat relevan diberlakukan untuk mendorong pemerataan kualitas dan fasilitas...