Rektor UKJP Palopo Jajaki Kerja Sama Pendidikan dengan Pemkab Luwu Timur

Nhico
Nhico

Selasa, 14 Oktober 2025 19:39

Rektor UKJP Palopo Jajaki Kerja Sama Pendidikan dengan Pemkab Luwu Timur

Pedomanrakyat.com, Lutim – Rektor Universitas Kurnia Jaya Persada (UKJP) Palopo, Prof. drg. Mansjur Nasir, bersama jajaran kampusnya, melakukan audiensi dengan Bupati Luwu Timur, Irwan Bachri Syam, di Ruang Bupati, Selasa (14/10/2025).

Pertemuan tersebut membahas rencana kerja sama dalam pengembangan SDM, kegiatan akademik, dan program magang luar negeri bagi mahasiswa.

Bupati Irwan menyambut baik inisiatif itu dan siap menindaklanjuti melalui penandatanganan MoU.

“Kerja sama ini harus memiliki dasar yang jelas dan berkelanjutan,” ujar Bupati Irwan.

Sementara itu, Prof. Mansjur Nasir berharap kemitraan ini dapat meningkatkan akses dan kualitas pendidikan bagi putra-putri Luwu Timur, termasuk peluang magang dan belajar di Taiwan bagi mahasiswa UKJP.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro06 November 2025 23:30
HUT ke-418 Makassar: Momentum Bersatu dan Merajut Harmoni, Kolaborasi & Inovasi
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menjadi narasumber dalam program Podcast DetikSore (live streaming) yang di...
Politik06 November 2025 22:41
Eric Horas: Gerindra Terbuka, Tapi Bergabung Harus Pahami Arah Perjuangan Partai
Pedomanrakyat.com, Makassar – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Makassar, menggelar rapat koordinasi bulanan, Kamis (6/11/2205). ...
Metro06 November 2025 22:28
Sembilan Bulan Memimpin, Munafri Buktikan Kinerja Cemerlang untuk Kota Makassar
Pedomanrakyat.com, Makassar – Kerja nyata dan komitmen Munafri Arifuddin untuk membangun Kota Makassar terus menunjukkan hasil. Baru sembilan bu...
Daerah06 November 2025 21:26
Bupati Sinjai Lepas Atlet Anggar Jelang Pertandingan PRA-PORPROV
Pedomanrakyat.com, Sinjai – Bupati Sinjai, Hj. Ratnawati Arif menerima kunjungan dari pengurus Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Kabupaten...