Ria Ricis Hapus Foto Teuku Ryan di Channel YouTubenya, Ada Apa?

Nhico
Nhico

Jumat, 22 Desember 2023 00:55

Ria Ricis Hapus Foto Teuku Ryan di Channel YouTubenya, Ada Apa?

Pedomanrakyat.com, Jakarta – Drama rumah tangga yang dialami Ria Ricis dan Teuku Ryan nampaknya semakin memanas.

Kini Ria Ricis enggan memasang foto Teuku Ryan lagi di thumbnail video kanal YouTubenya.

Berdua dengan hanya Moana, Ria Ricis juga mulai jarang mengunggah kebersamaannya dengan sang suami.

Sontak saja hal itu pun membuat netizen semakin penasaran dengan apa sebenarnya yang terjadi dengan rumah tangga Ria Ricis.

Meskipun sampai saat ini Teuku Ryan tidak memberikan komentar apapun terkait hal tersebut, tetapi melalui kanal YouTube AMP Official, Ria Ricis berpendapat bahwa setiap rumah tangga tidak mungkin selalu baik-baik saja.

“Namanya rumah tangga nggak mungkin (mulus terus), pasti ada saat itu Kak Jedar juga pasti udah pernah ngalamin,” kata Ria Ricis, dikutip dalam YouTube AMP Official, Kamis (21/12/2023).

Lebih lanjut, kini baik Ria Ricis dan Teuku Ryan nampaknya tengah memiliki kesibukannya masing-masing yang sedang dijalani.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah18 April 2025 21:11
Temu Pendidik Digelar di Sidrap, Fokus Wujudkan Pendidikan Unggul
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Aula Kompleks SKPD Sidrap dipadati ratusan pendidik dari berbagai penjuru kabupaten Kamis (17/4/2025). Mereka berkum...
Daerah18 April 2025 20:09
Resmi Dibuka, Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jeneponto Meriahkan Hari Jadi Ke-162
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Bertempat di Lapangan Pasamaturukang, event otomotif penuh tantangan bertajuk Xplore Butta Turatea IOF Pengcab Jenepo...
Metro18 April 2025 19:14
Aliyah Mustika Ilham dan ASITA Sulsel Pererat Ukhuwah Lewat Halal Bi Halal
Pedomanrakyat.com, Makassar – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menggelar acara Halal Bi Halal bersama pengurus dan anggota DPD ...
Daerah18 April 2025 18:08
Hadiri Rakor Pemprov Sulsel, Paris Yasir Singgung Optimalisasi Sistem Pengairan dan Swasembada Pangan
Pedomanrakyat.com. Makassar – Bupati Jeneponto H. Paris Yasir menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian yang dipim...