Rudal Rusia Hantam Polandia, Menlu Sergey Lavrov Pulang dari G20 Bali

Nhico
Nhico

Rabu, 16 November 2022 10:05

Rudal Rusia Hantam Polandia, Menlu Sergey Lavrov Pulang dari G20 Bali

Pedomanrakyat.com, Rusia Menteri Luar Negeri (Menlu) Rusia Sergey Lavrov memutuskan untuk kembali lebih awal ke negaranya dari KTT G20 Bali pada Rabu (16/11/2022).

Hal ini terjadi berbarengan dengan laporan media barat soal rudal Rusia yang jatuh dan meledak di salah satu negara anggota aliansi NATO, Polandia.

Laporan dimuat kantor berita Rusia, RIA Novosti. Posisi Lavrov sebagai kepala delegasi Rusia dalam KTT G20 akan digantikan oleh Menteri Keuangan Anton Siluanov.

“Seperti yang diharapkan, Mr Lavrov meninggalkan Bali pada akhir hari pertama KTT G20,” tulis kantor berita itu melaporkan.

Kepulangan Lavrov ini terjadi ketika rudal Rusia diduga telah mendarat di sebuah desa Polandia yang berbatasan dengan Ukraina. Rudal itu bahkan menewaskan dua warga Polandia.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah16 April 2025 20:36
Terima Masyarakat Dusun Palelleng, Bupati Irwan Tegaskan Komitmennya Terhadap Pembangunan Infrastruktur
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang H.A. Irwan Hamid, S.Sos menerima perwakilan masyarakat Dusun Palelleng, Desa Kaseralau, Kecamatan Batula...
Daerah16 April 2025 20:05
Bupati Jeneponto Hadiri Pengukuhan Guru Profisional Dalam Jabatan Batch 2 Tahun 2024
Pedomanrakyat.com, Jeneponto – Pemerintah Kabupaten Jeneponto bersama Kementerian Agama menggelar Pengukuhan Guru Profesional Dalam Jabatan Batc...
Daerah16 April 2025 19:41
Tindak Lanjuti Arahan Bupati, Satpol PP Sidrap Sisir Kost dan Kafe
Pedomanrakyat.com, Sidrap – Menindaklanjuti arahan Bupati Sidrap, Syaharuddin Alrif, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) setempat bergerak ce...
Daerah16 April 2025 19:06
Bupati dan Wabup Pinrang Hadiri Paripurna Penyampaian Rekomendasi DPRD atas LKPJ TA 2024
Pedomanrakyat.com, Pinrang – Bupati Pinrang H.A. Irwan Hamid, S.Sos menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pinra...